Kapolres Bengkayang Terjunkan Personel ke TKP Tanah Longsor 

Sabtu, 17 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bengkayang I Detikkasus.com – Kapolres Bengkayang Kalimantan Barat AKBP Dr.Bayu Suseno,SH,SIK,MM,MH, menerjunkan sejumlah personilnya ke TKP tanah longsor yang menelan korban di desa Buduk Sempadang Selakau Timur Sambas.

Pada hari ini, Sabtu sekira pukul 06.00 Wib, Tim Evakuasi dari Polres Bengkayang beserta 30 personil dengan dipimpin Kapolres Bengkayang langsung telah bergerak menuju TKP dari Polsek Samalantan.

Sekitar jam 08.30 wib Tim Polres Bengkayang bertemu dengan Dandim 1202 Singkawang dan 1 Tim dari Basarnas Sambas di tempat penyeberangan kapal ponton.” Kami bergabung utk bersama2 menuju TKP”, ungkap Kapolres Bayu Suseno kepada awak media Sabtu (17/09/22).

Baca Juga:  Mengatasi Longsor "Lubang Gajah" Usul Masuk Anggaran 2023

“Sekitar jam 09.00 wib kami tiba di TKP. Kemudian melakukan apel konsolidasi utk menyamakan persepsi”, jelas Bayu Suseno.

Saat ini Sat Sabhara Polres Bengkayang, anggota Kodim Singkawang dan Tim Basarnas melakukan upaya pembersihan lokasi dari pohon2 yang longsor.

Baca Juga:  Pos Yan Terminal Harjamukti Polres Ciko, Laksanakan Apel Pengamanan Ops Ketupat Lodaya 2022

Sambil menunggu Eksavator dr PT RHU tiba di TKP tim melakukan pendataan dan penyitaan barang bukti yang tersisa.

Bagops Polres Bengkayang mendirikan Posko di Lokasi utk pendataan korban dan keluarga korban yg datang ke lokasi. Utk sementara terdapat 1 keluarga korban yg mencari keluarganya atasnama YUDIANTO asal Landak, diduga YUDIANTO menjadi korban tertimbun tanah longsor.

Baca Juga:  Gelar Upacara Hari Kesadaran Nasional, Ini Pesan Wakapolres Bengkayang

Berdasarkan informasi dan data resmi diperoleh bahwa hingga saat ini korban meninggal dunia ditemukan sebanyak 4 ( empat ) orang yaitu Piko, Sejaruk param Kec. Lembah Bawang; Tumin, Selakau Tua Kec. Selakau Timur; Oot, Pakucing Kec. Monterado; Anak Juli, Batu nabo Kecamatan Monterado. (Hadysa Prana)

Sumber : Humas Polres Bengkayang Polda Kalbar

Berita Terkait

Polresta Cirebon gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024
Polresta Cirebon gelar Makan Siang Bergizi Gratis di SLB Negeri Cakrabuana
Sinergi Polresta Cirebon dan Pemkab Cirebon gelar Program Makan Siang Gratis di SDN 3 Cipanas
Miras Hasil KRYD dan Tipiring Polresta Cirebon, Kejaksaan dan Pengadilan Negeri Cirebon, Dimusnahkan
Polresta Cirebon bagikan Makanan Sehat Gratis kepada Masyarakat
Polresta Cirebon gelar Apel Siaga dan Penyekatan Jalur Pengamanan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI
Kasus Curi Emas dengan Modus Hipnotis Mengaku Petugas Dinas Kesehatan berhasil Diungkap Polresta Cirebon
Polresta Cirebon gelar Jumat Curhat di Masjid Al Mu’awanah Sedong

Berita Terkait

Senin, 28 Oktober 2024 - 16:49 WIB

Polresta Cirebon gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024

Jumat, 25 Oktober 2024 - 08:49 WIB

Polresta Cirebon gelar Makan Siang Bergizi Gratis di SLB Negeri Cakrabuana

Rabu, 23 Oktober 2024 - 13:43 WIB

Sinergi Polresta Cirebon dan Pemkab Cirebon gelar Program Makan Siang Gratis di SDN 3 Cipanas

Senin, 21 Oktober 2024 - 15:56 WIB

Miras Hasil KRYD dan Tipiring Polresta Cirebon, Kejaksaan dan Pengadilan Negeri Cirebon, Dimusnahkan

Senin, 21 Oktober 2024 - 13:04 WIB

Polresta Cirebon bagikan Makanan Sehat Gratis kepada Masyarakat

Berita Terbaru

Uncategorized

Kabid TIK Polda Aceh Pimpin Apel Di Mapolda Aceh

Kamis, 31 Okt 2024 - 21:30 WIB

Uncategorized

Pemkab Aceh Timur, Absen Dalam Sidang Sengketa Informasi Publik

Kamis, 31 Okt 2024 - 21:28 WIB