KANIT LANTAS GEMPOL SOSIALISASI DI SMP WALISONGO

 

Indonesia – Propinsi Jatim – Kabupaten Pasuruan, Detikkasus.com – Seperti yang diberitakan Media Jejak Kasus (Detikkasus.com)
Bertempat di halaman sekolah Smp Walisongo Anggota Lantas Polsek Gempol memberikan sosialisasi tentang keselamatan berlalu lintas di jalan, Jum’at (12/01/2017).
Tujuan diadakannya sosialisasi di sekolah tersebut adalah Memberikan pengertian dan wawasan kepada para pelajar tentang keselamatan berlalu lintas karena para pelajar tersebut merupakan penerus bangsa yang harus di lindungi keselamatannya.

Baca Juga:  Pelaku Penganiayaan Janda Tua Di Kelurahan Karanganyar Belum Juga Ditangkap Polisi.

Dan tak lupa pula anggota lantas polsek gempol tersebut mengingatkan syarat mengendarai kendaraan bermotor harus memiliki SIM dan surat surat kendaraan yang lengkap, dan yang harus selalu di ingat dalam mengendarai kendaraan bermotor adalah jangan sampai lupa menggunakan Helm.
Utamakan Keselamatan Dalam Berlalu Lintas. (Ron)

Baca Juga:  PEMKAB NIAS BARAT BENTUK KEPEDULIAN TERHADAP ANAK-ANAK PANTI ASUHAN.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *