Kanit Binmas Wakili Kapolsek Pada Acara Rakor Pemerintahan Kecamatan Busungbiu

Selasa, 28 November 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkasus.com – Kanit Binmas Polsek Busungbiu Jajaran dari Polres Buleleng Ipda I Wayan Sumawan menghadiri acara Rapat Koordinasi (Rakor) Pemerintahan Kecamatan Busungbiu.

“Kehadiran kami pada acara ini untuk mewakili Bpk. Kapolsek yang sedang ada tugas Dinas bersama Wakapolsek dan anggota”, Ujar Ipda I Wayan Sumawan saat ditemui dilokasi berlangsungnya kegiatan, Selasa (28/11/2017) pagi.

Rapat Koordinasi ini berlangsung pada pkl. 09.30 wita dikediaman Perbekel Desa Pelapuan Bp. Gede Darmayasa dalam rangka Pembahasan beberapa agenda Desa, yang dihadiri oleh Camat Busungbiu Made Sudama Diana, S.Sos., Danramil Busungbiu Kapten Inf. Cipto Sudjoko, Kanit Binmas Polsek Busungbiu Ipda I Wayan Sumawan (mewakili Kapolsek Busungbiu).

Baca Juga:  Wartawan senior Reino Pareno Tutup Usia

Rspat juga diikuti oleh Sekcam, Kasi Pemerintahan, Kasi Pembangunan Kecamatan Busungbiu, Kasi Limtib, Kasi Yanum Kecamatan Busungbiu, Perbekel seKecamatan Busungbiu, Ketua PKK Desa Pelapuan, serta Undangan yg hadir kurang lebih berjumlah sekitar 50 orang.

Made Sudama Diana, S.Sos, M.M., dalam sambutannya mengatakan Evaluasi kegiatan PKK agar ditingkatkan, dan setiap rapat Ibu-Ibu PKK harus hadir, Camat juga menyinggung masalah Pengelolaan anggaran dana harus lebih terbuka karna di awasi oleh berbagai pihak dan Persiapan menjelang akhir tahun perbekel harus sudah membuat laporan pertanggung jawaban masalah pengelolaan anggaran dana desa tersebut

Baca Juga:  Pastikan Pertandingan Bola Berjalan Aman, Kapolres Intensif Berkoordinasi

Csmat Busungbiu juga menyinhhung tentang meningkatnya sttus gunung agung, agar para perbekel mendatakan dan mengirim laporan para pengungsi asal Karangasem yang ada didesanya.
Dia juga mengharapkan agar para perbekel lebih tegas kepada para kaur desanya dalam Laporan tentang kependudukan dan Pendidikan di tinggkat desa agar lebih di perhatikan.

Baca Juga:  Makan Bareng Tukang Becak, Bupati Huda Serahkan Santunan Plus Beasiswa.

“Untuk segala kegiatan di desa dslam rangka menyambut Tahun Baru agar di sampaikan ke muspika kecamatan”, Pungkasnya.

Kapolsek Busungbiu AKP I Nengah Muliadi.S.H.,saat dikonfirmasi melalui sambungan telephon mengatakan bahwa “Dengan adanya raoat koordinasi ini, kita harapkan hubungan kerjasama, komunikasi dan koordinasi yang selsma ini sudah terjalin kedepan dapay kita tingkatkan lagi pelaksanaannya, ujar kapolsek AKP I Nengah Muliadi, S.H.(Ryu)

Berita Terkait

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 
Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas
Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.
Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi
Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.
PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri
Polda Metro Jaya, Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
Proyek Tembok Penahan Tanah TPT Di Kampung Cayur RT 04/01 Desa Rancailat Diduga Jadi Ajang Korupsi Dan Abaikan UU KIP

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 07:01 WIB

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.

Kamis, 7 November 2024 - 06:58 WIB

Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.

Kamis, 7 November 2024 - 06:57 WIB

PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri

Berita Terbaru

Politik dan pemerintahan

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 7 Nov 2024 - 12:57 WIB