Kado Alumni Akpol 91 Bhara Daksa dalam Rangka 33 Tahun Pengabdian Ke Pengasuh Saat Taruna

Sabtu, 24 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Semarang |Detikkasus.com -Raut muka tersenyum dari wajah, Kompol (purn) Sutomo Birowo. Mantan pengasuh dan pelatih taruna di akademi kepolisian (akpol), rumahnya didatangi oleh alumni akpol angkatan 1991 bhara daksa.

Dirinya mendapatkan tali asih berupa kursi roda elektrik lantaran saat ini keadaannya sudah tidak bisa lagi berjalan.

Birowo merupakan pengasuh dan pelatih bidang jasmani di akpol mulai dari tahun 1973. Saat itu, akpol masih berada di wilayah Sukabumi. Dirinya pun, lanjut menjadi pengasuh saat akpol pindah ke semarang pada tahun 80-an.

Pemberian tali asih ini, dalam rangka reuni akpol 91 bhara daksa 33 tahun pengabdian. Sutomo, merupakan salah satu pengasuh yang dikenal sangat baik bagi alumni akpol 91.

Dengan ingatan dan pendengaran yang sudah mulai berkurang, birowo menceritakan kenangan dirinya saat menjadi pengasuh dimana dia menjadi pelatih bidang jasmani.

Baca Juga:  Jembatan Perbatasan Desa Tanjung Aur - Desa Sinar Mulya Butuh Peningkatan

“Saya biasa latih lari dari jam 7 pagi,” kata Birowo.

Terkait kenangan dengan alumni akpol 91, birowo mengatakan pada saat menghadiri reuni pada tahun lalu banyak yang masih mengenalinya. Iya pun bangga dan haru, karena banyak alumni yang sudah memiliki pangkat jenderal.

“Saya sampai nangis, karena sudah banyak yang menjadi jenderal. Saya gak nyangka udah pada jenderal, dalam hati saya bilang. Ini lah hasilnya, saya latih dan di asuh. Saya gak nyangka juga masih pada ingat saya, mereka yang malah ingatkan saya. Dulu ikut lari CC,” katanya.

Birowo yang saat ini berusia 80 tahun menyampaikan bahwa menjadi pengasuh sangat berat. 

Baca Juga:  Kejaksaan Larang Wartawan Bawa Alat Elektronik saat Meliput, Sekjen IWO: Ini Membelenggu Kebebasan Pers

“Berat jadi pengasuh. Masalah kepangkatan tidak ada prioritas. Berharap ke depannya pengasuh di akpol lebih diperhatikan,” katanya.

Pemberian tali asih, berupa kursi roda elektrik diberikan oleh perwakilan alumni Akpol 91 yaitu ka.kor-polairud baharkam polri. Irjen Pol Yassin kosasih, dan kasub-dit patroliair dit-polair kor-polairud baharkam polri Kombes Pol Dadan.

Kombes Pol Dadan mengatakan, kegiatan pemberian tali asih kepada pengasuh Kompol (purn) Sutomo Birowo merupakan rangkaian kegiatan reuni akpol 91 bhara daksa yang ke-33.

Sosok Birowo, katanya, adalah pengasuh yang selalu memberikan motivasi dan semangat kepada para taruna. Dengan adanya pemberian tali asih ini, iya berharap agar terjalin hubungan yang baik antara alumni akpol 91 dengan para pengasuhnya.

Baca Juga:  Peringati HUT Korpri Bupati Serahkan Dua Piagam Penghargaan dari Provinsi

“Beliau salah satu pengasuh kami yang selama kami di semarang dari tahun 88-91 beliau sangat berjasa berkaitan dengan apa-apa yang kami terima, maksud tujuan kami mewakili angkatan bharaka daksa 91 ini memberikan tali asih yang kebetulan beliau saat ini sudah tidak bisa berjalan kami memberikan sedikit tali asih yaitu kursi roda. Mudah-mudahan ini menjadi penyemangat kepada beliau dan motivasi agar bisa berjalan,” katanya.

Sementara itu, perwakilan keluarga birowo bernama ira. Menyampaikan terima kasih kepada angkatan akpol 91 bhara daksa atas tali asihnya, menurutnya pemberian kursi roda sangat bermanfaat.

“Semoga angkatan akpol 91 bhara daksa, semakin solid dalam menjalankan tugas-tugasnya. Untuk negara tercinta ini,” katanya.

(Jihandak Belang/Bid.Humas Polda Aceh)

Berita Terkait

Elektabilitas Paslon FAOITA No. Urut 4 Sangat Membanggakan, Ucap Satgas DPP Partai Demokrat Saat Monitoring
Sambut Hari Jadi Humas Polri Ke-73, Polres Bojonegoro Gelar Donor Darah
Pemkab Bojonegoro Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda ke- 96 Tahun
Pemkab Bojonegoro Akan Gelar MTQ 2024, Simak Waktu dan Cara Pendaftarannya
Empat Tim Melaju ke Semifinal Turnamen Futsal Peringatan Hari Jadi Bojonegoro (HJB) ke- 347 dan HUT ke- 79 TNI
Tim Relawan Wannur Pos Kota Bagi – Bagi Kaos Dan Siap Menangkan Wahono – Nurul
Diduga Status Produksinya Pabrik Rokok Bermerek Selera 165, Di Pertanyakan Izin Cukai Yang Kini Telah Digunakan.
Waka Polda Aceh Hadiri Rapat Secara Virtual Terkait Rekrutmen Bakom-Sus Dukung Program Ketahanan Pangan

Berita Terkait

Kamis, 31 Oktober 2024 - 23:35 WIB

Elektabilitas Paslon FAOITA No. Urut 4 Sangat Membanggakan, Ucap Satgas DPP Partai Demokrat Saat Monitoring

Kamis, 31 Oktober 2024 - 23:17 WIB

Sambut Hari Jadi Humas Polri Ke-73, Polres Bojonegoro Gelar Donor Darah

Kamis, 31 Oktober 2024 - 23:16 WIB

Pemkab Bojonegoro Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda ke- 96 Tahun

Kamis, 31 Oktober 2024 - 23:15 WIB

Pemkab Bojonegoro Akan Gelar MTQ 2024, Simak Waktu dan Cara Pendaftarannya

Kamis, 31 Oktober 2024 - 23:11 WIB

Empat Tim Melaju ke Semifinal Turnamen Futsal Peringatan Hari Jadi Bojonegoro (HJB) ke- 347 dan HUT ke- 79 TNI

Berita Terbaru

Uncategorized

Pemkab Bojonegoro Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda ke- 96 Tahun

Kamis, 31 Okt 2024 - 23:16 WIB