Kadin Landak Dilantik

Rabu, 27 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Landak Kalbar | Detikkasus.com -, Dewan Pengurus Kamar Dagang Dan Industri (KADIN) Kabupaten Landak periode 2021-2026 resmi dilantik diaula kantor Bupati Landak Rabu (27/7/2022) dengan Tema: “Kadin Landak yang inklusif dan kolaboratif dalam pemulihan ekonomi Kabupaten Landak”

Pelantikan dilakukan oleh wakil Ketua umum bidang organisasi Kadin Provinsi Kalimantan Barat, Nugroho Henray Ekasaputra dihadiri oleh Pj. Bupati Landak, Samuel, Sekretaris Daerah Kabupaten Landak, Vinsensius, Forkopimda, para Kepala Desa dan Dewan Pengurus Kamar Dagang Dan Industri (KADIN) Kabupaten Landak yang dilantik.

Wakil Ketua umum bidang organisasi Kadin Provinsi Kalimantan Barat, Nugroho Henray Ekasaputra pertama dalam sambutannya mengucapkan selamat kepada Dewan Pengurus Kamar Dagang Dan Industri (KADIN) Kabupaten Landak periode 2021-2026 yang dilantik.

Baca Juga:  Berita Polisi | Antisipasi Kejahatan Menjelang Bulan Ramadhan, Polisi Lakukan Sambang Desa.

Nugroho Henray Ekasaputra menyampaikan, bahwa kadin kabupaten Landak ini sudah menjadi mitra sejatinya pemerintah Kabupaten Landak. Selesai dilantik ini, Nugroho Henray Ekasaputra meninta jangan terlalu banyak berwacaya, tetapi langsung eksen, ini yang di harapkan Kabupaten Landak.

Dengan telah dilantiknya Kadin Kabupaten Landak juga diharapkan menjadi lokomotip mesin penggerak ekonomi di Kabupaten Landak,” pinta Nugroho Henray Ekasaputra kepada Kadin Landak yang telah dilantik tersebut.

Sementara Ketua Kadin Kabupaten Landak, Wendi Jayanto, SH dalam sambutannya menyampaikan, bahwa pertumbuhan ekonomi di Kabupaten Landak setelah pandemi sampai saat ini meningkat diangka 4 persen lebih artinya masih tinggi.

Baca Juga:  Berita Polisi | Gulung Kurir dan Pengedar Sabu Sat Narkoba Melawi.

Wendi Jayanto juga menyampaikan bahwa kolaborasi antara Kadin Landak dengan pemerintah Kabupaten Landak kedepannya tetap berlanjut,” jelasnya.

Selain membantu pemerintah daerah dalam membangun ekonomi di Kabupaten, Program Kadin Landak kedepannya juga akan fokus membantu kepala Desa di Kabupaten Landak dalam pengembangan Bumdes supaya bisa berjalan.

Pj. Bupati Landak, Samuel mengucapkan selamat kepada Dewan Pengurus Kamar Dagang Dan Industri (KADIN) Kabupaten Landak periode 2021-2026 yang telah resmi dilantik.

Samual mengharapkan, semoga bisa melaksanakan tugas kepengurusannya dengan baik. Pj. Bupati Landak juga sangat menaruh harapan yang tinggi kepada kadin Landak yang bisa berperan lebih baik lagi dan bisa bersinergi dengan pemerintah Kabupaten Landak.

Baca Juga:  Presiden Gmicak Minta Polres Bangka Sikapi Tambang Ilegal di Perairan Batu Hitam Mengkubung.

Saya sebagai Pj. Bupati Landak sangat mendukung program kadin Landak membantu kepala Desa di Kabupaten Landak dalam pengembangan Bumdes supaya bisa berjalan. Dan ini akan kita fasilitasi,” kata Samuel.

Selain itu juga, kita harapakan Kadin Landak ini bisa membawa investor-investor yang banyak untuk meningkatkan ekonomi di Kabupaten Landak ini. Dalam kesempatan itu juga ia melihat Dewan Pengurus Kamar Dagang Dan Industri (KADIN) Kabupaten Landak periode 2021-2026 yang telah dilantik ini mampu sehingga semua pertumbuhan ekonomi di Kabupaten Landak meningkat lagi.

.HADYSA PRANA

Berita Terkait

Dua Dirut BPRS Tanggamus Jadi Tersangka, Ketua Lembaga TAJI dan SP3 Sampaikan Apresiasi Kepada Kajari Tanggamus.
Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM
Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon
Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes
Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri
Gebyar Festival anak indonesia sekabupaten cirebon
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 08:15 WIB

Dua Dirut BPRS Tanggamus Jadi Tersangka, Ketua Lembaga TAJI dan SP3 Sampaikan Apresiasi Kepada Kajari Tanggamus.

Rabu, 13 November 2024 - 18:43 WIB

Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM

Rabu, 7 Agustus 2024 - 18:14 WIB

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar

Jumat, 2 Agustus 2024 - 14:48 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus

Jumat, 2 Agustus 2024 - 13:42 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon

Berita Terbaru

Uncategorized

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 Nov 2024 - 14:20 WIB