Kades se-Bojonegoro Ikuti Pelatihan Percepatan Siskeudes

Rabu, 29 November 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Indonesia – Propinsi jatom – Kabupaten Bojonegoro Detikkasus.com – Seluruh Kepala Desa se-Kabupaten Bojonegoro mengikuti kegiatan Percepatan Implementasi SisKeuDes Kab. Bojonegoro di Pendopo Malowopati Pemkab Bojonegoro, Rabu (29/11). Kegiatan yang menghadirkan narasumber dari KPK, BPKP Perwakilan Jawa Timur serta Kapolres Bojonegoro ini, dibuka Wakil Bupati Bojonegoro Drs. H. Setyo Hartono, MM dan juga diikuti oleh seluruh camat serta SKPD terkait.

Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Djumari dalam laporannya menyampaikan kegiatan ini untuk memberi arahan kepada kepala desa dalam pengelolaan keuangan secara transparan yang berbasis sistem aplikasi. Kegiatan ini telah dimulai sejak tanggal 28 November 2017 yang diikuti para operator desa dan sekretaris desa guna pemantapan implementasi siskeudes. Dalam pelaksanaannya dari 419 desa di Kabupaten Bojonegoro secara umum, semua desa bisa melakukan upload data di sistem siskeudes.

Baca Juga:  Hutan Gundul, Sungai Tercemar Lumpur

Namun, dari 419 desa tersebut ada 41 desa dari kecamatan temayang, sugihwaras dan gayam dalam upload data belum maksimal. Diharapkan para narasumber nantinya memberikan pemahaman yang lebih intensif tentang tahum tata kelola keuangan desa dengan sistem aplikasi, sehingga ditahun 2018 tidak ada satu desa pun yang mengelola keuangan desa tanpa menggunakan siskeudes.

Baca Juga:  Terbaik Di Kancah Nasional, Desa Karanglo Kerek Tuban Raih Penghargaan.

“Terimakasih atas kerja sama kepala desa selama ini, jika Desa baik, Kecamatan Baik, maka Kabupaten pun akan ikut baik dan sebaliknya. Tetapi saya yakin, semua kepala desa tidak ada niatan sedikit pun untuk berbuat jelek. Karena pemerintahan dimulai dari bawah, jika yang dibawah baik maka semua akan ikut baik pula. Oleh karena itu pada momentum ini, narasumber nantinya bisa menyampaikan apa saja yang menjadi fokus pembinaan, dan yang tidak jelas bisa ditanyakan untuk kemajuan bersama. Mari terus bekerja dan terus belajar. Jangan putus komunikasi satu sama lain dan tetap memberi saran masukan,” kata Wabup Bojongoro Setyo Hartono. (her)

Baca Juga:  Diduga Belum Lunas, PJU Kalicilik Sukosewu Terancam Dicopot Pihak Rekanan

Berita Terkait

Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur
Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Di Nisel Di Amankan Oleh Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Nias Selatan
Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil
Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang
Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan
Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online
Pelindo III Selalu Ingkar Janji ! Warga Lembar Akan Mengadu Ke Komisi II DPR-RI Dan Presiden RI
Kasus Judol Di Kementerian Komdigi Jadi Atensi Kapolri

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 17:45 WIB

Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur

Rabu, 6 November 2024 - 04:17 WIB

Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil

Rabu, 6 November 2024 - 01:11 WIB

Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang

Selasa, 5 November 2024 - 21:56 WIB

Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan

Selasa, 5 November 2024 - 21:17 WIB

Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online

Berita Terbaru