Jumat Bersih Polsek Sukasada Laksanakan Gotong Royong Bersama Staf Camat dan Koramil Sukasada

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus. Com Dalam upaya menciptakan lingkungan yang bersih pada hari jumat tanggal 12 Oktober 2018 dimulai pukul 07.00 wita Personil Polsek Sukasada jajaran Polres Buleleng yang dipimpin Wakapolsek AKP Nyoman Adika  melaksanakan gotong royong bersama dengan  Staf Camat Sukasada, Koramil Sukasada.

Baca Juga:  Salah Satu Upaya Wujudkan Polri Yang Promoter, Anggota Propam Polres Buleleng Wastor Kegiatan Penyidikan Pada Unit Laka Lantas

Kegiatan gotong royong dengan lokasi tugu tri Yuda sakti dan di sepanjang jalan depan tugu.

Dengan dilakukannya kegiatan pembersihan bersama tersebut kami berharap dapat menciptakan suasana lingkungan yang nyaman, bersih dan rapi, Sehingga sudah tentu kesehatan masyarakat bisa terjaga dan terhindar dari penyakit” ucap Wakapolsek Sukasada disela kegiatan tersebut.

Baca Juga:  Lomba Mewarnai Dalam Rangka HUT Yayasan Kemala Bhayangkari Ke 39 Polres Ponorogo 2019

Ketika dikonfirmasi Kapolsek Sukasada Kompol Nyoman Landung ,SH.  mengatakan “Kegiatan bergotong royong bersama merupakan budaya leluhur yang patut kita laksanakan dan lestarikan bersama serta dengan harapan  kebersihan lingkungan bisa tetap terjaga agar masyarakat terhindar dari penyakit ”, ucapnya

Baca Juga:  Amankan Tempat Wisata Polsek Seririt Tingkatkan Patroli Dialogis

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *