Jumat Berkah, Sat-Gas Yonif 323 Buaya Putih Bagi-Bagi Sembako

Sabtu, 10 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Puncak Papua |Detikkasus.com -Aksi sosial kembali di gencarkan oleh sat-gas mobile yonif 323/buaya putih, di pedalaman papua tepatnya di distrik gome kabupaten puncak papua tengah jumat 09/08/2024.

Aksi sosial itu, berupa pembagian sembako yang ditujukan untuk warga di kampung jenggernok distrik gome yang merupakan masyarakat binaan pos gome sat-gas mobile yonif 323/buaya putih. 

Baca Juga:  Potensi Geopark Ciletuh Kabupaten Sukabumi

Dan pos gome, Lettu Inf Galang mengatakan jika kegiatan jumat berkah ini. Merupakan salah satu upaya yang dilakukan sat-gas dalam rangka membantu kesulitan rakyat dan kemanunggalan TNI dengan rakyat, sehingga kekompakan dan sinergitas antara sat-gas dan rakyat bisa terus terpelihara dan tercipta dengan baik. 

Baca Juga:  Menurut Praktisi Hukum Kota Pasuruan UU LLAJ Perlu di Kaji Kembali.

Aksi itu pun, menuai berbagai tanggapan positif. Salah satunya diungkapkan oleh mama corni (41), dia menilai bantuan tersebut sangat berguna bagi warga. Bahkan, ucapan terima kasih pun tak henti-hentinya, diucapkan oleh mama corni dan masyarakat lainnya usai pembagian sembako dilakukan.

Baca Juga:  Pembawa Sepanduk Bergambar Palu Arit Di BSI, Ditetapkan Tersangka.

(Jihandak Belang/Sumber : Yonif 323/BP)

Berita Terkait

Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur
Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Di Nisel Di Amankan Oleh Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Nias Selatan
Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil
Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang
Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan
Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online
Pelindo III Selalu Ingkar Janji ! Warga Lembar Akan Mengadu Ke Komisi II DPR-RI Dan Presiden RI
Kasus Judol Di Kementerian Komdigi Jadi Atensi Kapolri

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 17:45 WIB

Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur

Rabu, 6 November 2024 - 04:17 WIB

Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil

Rabu, 6 November 2024 - 01:11 WIB

Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang

Selasa, 5 November 2024 - 21:56 WIB

Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan

Selasa, 5 November 2024 - 21:17 WIB

Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online

Berita Terbaru