Jembatan Penghubung Antara Desa dengan Pusat Perkantoran, Mengancam Keselamatan

Senin, 6 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kaur l Detikkasus.com – Jembatan Gantung dari Desa Tanjung Dalam Kecamatan Tetap Kabupaten Kaur Provinsi Bengkulu menuju Pusat Perkantoran Padang Kempas Kabupaten Kaur dan sebaliknya saat ini semakin membahayakan dan mengancam keselamatan manusia

Baca Juga:  Unsur Tripika Kecamatan Luas Hadiri Musawarah Rencana Pembangunan

Warga Desa Tanjung Dalam Dirman menyampaikan kerusaka jembatan semakin parah terutama bagian lantai yang menggunakan bahan dari kayu,papan lapuk dan jarang jika hal itu tidak di tangani dengan serius maka berbahaya dan bisa saja menelan korban berjatuhan ujar Dirman

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Wanagiri Aiptu I Ketut Sukerada Rutin Sambang Warga Masyarakat Desa Binaannya

Kepala Desa Tanjung Dalam Marzuki menarih harapan terutama kepada Dinas PUPR Kabupaten Kaur,dengan harapan jembatan gantung di renovasi atau dibangun baru dengan lebih tinggi untuk menghindarkan amukan sungai diwaktu banjir

Baca Juga:  Rutinitas Sat Narkoba Polres Buleleng Awasi Kegiatan Pagi Masyarakat

Pegawai Dinas PUPR enggan ditulis nama menyampaikan rencana perbaikan jembatan sudah di anggarkan tahun 2019 / 2020 berhubung pada masa itu masih pandemi covid dana untuk perbaikan di refochosing ungkapnya

(Reza)

Berita Terkait

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan
Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan
MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir
Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.
Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur
Listrik Hotel Rivoli Kualatungkal Padam saat Acara, Manajement Hotel: Kami berikan Kompensasi Potongan Harga
Adi Setijawan: Apresiasi Keputusan Pemkot Semarang Batalkan Kenaikan E-Restribusi di Pasar Burung Karimata
Dr. H. AM Juma’i SE., MM Ketua FKSB Angkat Bicara Terkait Kenaikan E Retribusi

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 10:54 WIB

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:32 WIB

MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur

Berita Terbaru

Politik dan pemerintahan

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 7 Nov 2024 - 12:57 WIB