Jelang Hari Raya Kuningan Bhabinkamtibmas Sambangi Warga

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – untuk terus menjaga harmonisasi dengan warga desa binaan hari Jumat tanggal 4 Januari 2019, Pukul 10.30 Wita, Bhabinkamtibmas Sanggalangit Polsek Gerokgak Jajaran dari Polres Buleleng Aipda Putu Arsana, SH., melaksanakan kunjungan dan berdialog dengan warga yang sedang berhari raya Galungan dan Kuningan.

Baca Juga:  Dasar Jembatan Lapuk, Mobil Muatan Matrial Terperosok

Bhabinkamtibmas hadir untuk memberikan rasa aman bagi masyarakat dan sampaikan pesan kamtibmas mengajak warga untuk bersama-sama jaga situasi yang aman, selalu rukun dengan tetangga dan selalu menjalin komunikasi yang baik dan saling tolong menolong sesama warga, dan peduli dengan lingkungan sekitar, Bhabinkamtibmas juga menghimbau agar berhati-hati dalam membuat persiapan banten mengingat sarana yang digunakan berupa pisau tajam, jangan sampai melukai tangan.

Baca Juga:  Waka Polri Minta Lulusan S1, S2 dan S3 STIK Tahun 2024 Mampu Jadi Agen Perubahan

Warga berterimakasih kepada Bhabinkamtibmas atas pesan dan Himbauan yang di sampaikan dan berharap kegiatan ini terus dilanjutkan.

Baca Juga:  Polda Aceh, Beserta Jajaran Telah Berhasil Mengungkap 84 Kasus Maisir, Dengan 94 Tersangka

Kapolsek Gerokgak Kompol Made Widana, S. H, ketika dikonfirmasi mengatakan “Dengan kehadiran Bhabinmamtibmas ditengah masyarakat untuk memberikan penyuluhan dan pembinaan untuk keamanan desa binaan,” demikian kata Kapolsek .

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *