Istrinya Terkonfirmasi Covid – 19, Bupati Magetan Lakukan Tugasnya Dari Rumah

Sabtu, 9 Januari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MAGETAN I detikkasus.com – Bupati Magetan Suprawoto mengumumkan sedang menjalani isolasi mandiri. Di sampaikan Suprawoto setelah istrinya, Titik Sudarti dinyatakan terkonfirmasi positif Covid-19, tertular dari saudaranya yang juga positif.

Bupati Magetan, Dr. Drs. Suprawoto, SH, M.Si menyampaikan bahwa dirinya akan menjalani tugasnya dari rumah.”Mulai hari ini, saya isolasi mandiri, Bekerja dari rumah, Mengapa? Bahwa istri saya hari ini tadi melakukan swab karena ada gejala demam dan hasilnya positif. Itu Karena kontak erat dengan saudara yang positif,” ujar bupati dalam rilisnya, Jumat (8/1/2021).

Baca Juga:  Lagi - Lagi Jalan Raya Perak - Kertosono Macet Sepanjang 3 Kilo Meter.

Bupati Suprawoto juga mohon doa kepada masyarakat Magetan agar sang istri, segera sembuh dan beraktivitas seperti sediakala. “Mohon doanya kepada seluruh masyarakat Magetan,” tambah Suprawoto.

Baca Juga:  Anggota Polsek Gerokgak Patroli Dialogis Dengan Penjaga Malam

Yang kedua, kata Suprawoto, bahwa dirinya lantaran kontak erat dengan istri maka telah dilakukan tes swab, dan hasilnya negatif. Di katakan Suprawoto, dirinya akan melakukan tes swab kedua. “Mudah – mudahan tes swab kedua hasilnya negatif,” Tegasnya.

Oleh sebab itu, Bupati Suprawoto mengajak kepada masyarakat Magetan agar mematuhi protokol kesehatan tentang Covid-19. Dia juga mengajak pada masyarakat untuk melewati pandemi ini dengan terapkan protokol kesehatan secara baik. Ini untuk melindungi diri kita pribadi dan keluarga dari wabah pandemi dunia.

Baca Juga:  Untuk Jaga Kondusifitas Dengan Menggelar Razia

“Saya ingatkan kembali pada masyarakat untuk menerapkan protokol kesehatan, minimal 3 M. Mari kita sama-sama berjuang untuk hidup dalam tatanan kehidupan yang baru dan beraktivitas secara normal,” Tandas bupati. (Nuryadi/Anang Sastro).

Berita Terkait

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4
Paslon FAOITA NO. 4 kukuhkan Kordes Dan Kartini FAOITA Se-Kecamatan Hibala Kabupaten Nias Selatan
Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.
Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 
SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.
80 Persen Pelanggar Syariat Islam Di Banda Aceh Mahasiswa Asal Luar Kota.
SDM Polda Aceh, Melaksanakan Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Psikologi
Waka Polda Aceh Hadiri Syukuran HUT Ke-79 Korps Brimob Polri Tahun 2024

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 10:55 WIB

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 November 2024 - 10:54 WIB

Paslon FAOITA NO. 4 kukuhkan Kordes Dan Kartini FAOITA Se-Kecamatan Hibala Kabupaten Nias Selatan

Jumat, 15 November 2024 - 21:28 WIB

Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.

Berita Terbaru

Peristiwa

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:12 WIB

Uncategorized

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 Nov 2024 - 10:55 WIB