Irwan Setiawan, DPW PKS Jatim : Bersama PKS Paslon Nomor 02, Ipong – Bambang Targetkan 70 % Menangkan Pilkda Ponorogo Tahun 2020

Minggu, 18 Oktober 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PONOROGO I detikkasus.com – Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) PKS Jatim, Irwan Setiawan, S.Ip saat ini merapat di Ponorogo bertujuan untuk memotivasi para kader PKS Ponorogo dalam pemenagan Cabup dan Cawabup Ipong – Bambang di Pilkada serentak pada 9 Desember 2020 mendatang.

Dalam acara silaturahmi di kantor DPD PKS Ponorogo tersebut, hadir Ketua DPD PKS Ponorogo, Samsudin beserta Anggota Dewan PKS dan juga segenap pengurus dan simpatisan partai, Cabup Ipong Muchlissoni, dan tim pemenangannya, Minggu (18/10/2020).

Selain silaturrahmi dan dukungan untuk Ipong – Bambang Cabup – Cawabup Ponorogo untuk memenangkan di pilkada mendatang, mereka juga membahas pembangunan untuk Ponorogo selama lima tahun kedepan. “Hasil pembahasan tersebut, selama ini pembangunan di Ponorogo sudah berjalan dengan baik, Jika kepemimpinan berlanjut, dipastikan kedepan Ponorogo menjadi Kabupaten yang lebih maju dan sejahtera,”Terang Irwan Setiawan.

Baca Juga:  Oknum Bupati Nias Utara Lantik mantan terpidana korupsi, Drs Fonaha Zega Jadi Asisten Sekda.

Usai acara silaturahmi, Irwan Setiawan menyampaikan, ikrar bersama DPD PKS Ponorogo beserta seluruh elemen yang dimiliki PKS, komitmen memenangkan pasangan Ipong – Bambang dalam Pilkada nanti.

“Hari ini kita sengaja bersilaturrahmi dengan pak Ipong, Calon Bupati Ponorogo saya yakin bersama PKS yakin menang di pilkada tahun ini. Jika dilihat dari survey yang dilakukan PKS, untuk tingkat kepuasan dalam kepemimpinannya cukup tinggi,” ucapnya.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Lakukan DDS Guna Pantau Sitkamtibmas Desa Binaan

PKS dalam menentukan calon dalam Pilkada serentak 2020 ini melalui proses yang ketat dan panjang, hingga memutuskan memilih untuk mendukung Paslon Ipong- Bambang.

“Proses penentuan paslon adalah usulan dari Kabupaten, karena yang mengetahui pasti kondisi di daerah adalah DPD. Dengan mengusulkan kepada wilayah, kemudian DPW mengusulkan kepada DPP untuk mendapatkan rekomendasi,” terangnya.

Lebih lanjut, kata Irwan, Calon yang memiliki komitmen bersama dengan PKS untuk membangun Ponorogo lebih baik, adalah Ipong Muchlissoni.“Saat ini tingkat kepuasan masyarakat terhadap kepemimpinan Ipong Muchlissoni pada periode pertama, saya niami tidak ada kendala. Dan yang terpenting potensi untuk menjabat kembali sebagai Bupati pada periode kedua juga sangat besar. Untuk itu, PKS memutuskan untuk mengusung pak Ipong, pada Pilkada ini,” imbuhnya.

Baca Juga:  Pemgamanan Pengisisan ATM Sabhara Polsek Singaraja Lakukan Pengawalan

Pihaknya telah memerintahkan kepada DPD PKS beserta kader dan seluruh elemen yang ada untuk bergerak sekuat tenaga untuk kemenangan Ipong – Bambang.

“Kita targetkan suara untuk paslon ini 70% lebih suara dukungan. Seluruh unsur DPD hingga DPC bergerak. Semua unsur juga mengaku telah siap menangkan Ipong- Bambang, pada 9 Desember mendatang,” pungkasnya.(Fadhil/Anang Sastro).

Berita Terkait

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.
Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh
Pamat-Wil OMP Seulawah 2024, Bersama Kapolres Lhokseumawe, Tinjau Pengamanan Di Sejumlah TPS
Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang
Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.
Dandim 0104/Aceh Timur Tinjau Langsung TPS Pil-Kada 2024 : Pastikan Keamanan Dan Kelancaran Proses Pil-Kada
Di Desa Jayanti, Ada Salah Satu Team Pas-Lon, Diduga Bagikan Surat Undangan Nyoblos C 6

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 21:30 WIB

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah

Rabu, 27 November 2024 - 21:28 WIB

Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.

Rabu, 27 November 2024 - 21:26 WIB

Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh

Rabu, 27 November 2024 - 21:23 WIB

Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang

Rabu, 27 November 2024 - 21:20 WIB

Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB