Ini Motif Pembunuhan Sopir Taksi Online di Kota Sukabumi

Senin, 1 Januari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Provinsi Jabar Kabupaten Sukabumi, detikkasus.com – Polisi mengungkap dan menangkap para tersangka kasus pembunuhan sopir taksi online. Mayat korban bernama, Mulud (63), dibuang pelaku di lahan perkebunan, Jalan Cikelat, Desa Karang Papak, Kecamatan Cisolok, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat.

Kapolres Sukabumi, AKBP Nasriadi menyebut motif pembunuhan tersebut pelaku ingin menguasai kendaraan milik korban. “Motifnya ingin memiliki kendaraan korban yaitu mobil Datsun Go,” kata Nasriadi kepada detikkasus.com via telepon, Minggu (31/12/2017).

Baca Juga:  Lapangan Sepakbola Desa Randubango Kecamatan Mojosari di Jalan Pemuda Mojosari Jadi Tempat Pembuangan Limbah Cair Liar.

“Pelaku utama berinisial YAS alias Vino. Dia yang memesan taksi online, kemudian bersama dua tersangka lainnya mengeksekusi korban. Dia ditangkap personel gabungan di Terminal Kampung Rambutan, Jakarta,” ujar Nasriadi menambahkan.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Sawan Sambangi Warganya, Untuk Bersama Menjaga Keamanan

Menurut Nasriadi, pelaku Vino berencana melarikan diri ke Yogyakarta. Namun niat Vino kabur itu berhasil dicegah tim gabungan dari Subdit III Dit Reskrimum Polda Jabar dan Polres Sukabumi.

“Dia berniat melarikan diri ke Yogyakarta,” ucap Nasriadi.

Baca Juga:  Silaturahmi BEM Nusantara Selenggarakan Kuliah Kebangsaan Sebagai Respon Aksi Terorisme Surabaya

Begitu pelaku utama diciduk, polisi mengembangkan penyelidikan hingga menangkap tiga pelaku lainnya yaitu Ram, UH alias Ogah dan IS alias Kribo. “Masih ada dua pelaku kita kejar. Alat yang dipakai untuk mengeksekusi korban masih kita kembangkan,” kata Nasriadi. (Suhendra).

Berita Terkait

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada
Siap Majukan Dunia Perfilman Nasional, H. Rozikin Subastian BD, Terpilih Sebagai Ketua Trangi 9 Jawa Tengah
*Bob Jamal dilaporkan Rekan Bisnisnya Kasus Pengelapan 13,9 Milyar*
Semangat Hari Pahlawan, Polda Jateng Tanam Ratusan Pohon dan Tebar Ribuan Benih Ikan Wujudkan Swasembada Pangan di Kabupaten Semarang
Tindak Tegas Penyalahgunaan Solar Bersubsidi, Polres Demak Amankan Ribuan Liter Barang Bukti
Pangdam IV/Diponegoro dan Forkopimda Jawa Tengah Peringati Hari Pahlawan Bersama
Breaking News: Truk Molen Terpuruk, Lalin Menuju Pelabuhan Roro Macet
Pilkada Kota Semarang Memanas, Pengamat: Jaga Kedamaian, Hindari Perpecahan

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 14:12 WIB

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Rabu, 13 November 2024 - 18:27 WIB

Siap Majukan Dunia Perfilman Nasional, H. Rozikin Subastian BD, Terpilih Sebagai Ketua Trangi 9 Jawa Tengah

Rabu, 13 November 2024 - 00:36 WIB

*Bob Jamal dilaporkan Rekan Bisnisnya Kasus Pengelapan 13,9 Milyar*

Senin, 11 November 2024 - 06:04 WIB

Semangat Hari Pahlawan, Polda Jateng Tanam Ratusan Pohon dan Tebar Ribuan Benih Ikan Wujudkan Swasembada Pangan di Kabupaten Semarang

Minggu, 10 November 2024 - 19:46 WIB

Tindak Tegas Penyalahgunaan Solar Bersubsidi, Polres Demak Amankan Ribuan Liter Barang Bukti

Berita Terbaru

Uncategorized

KPU Pulang Pisau Gelar Kegiatan Jalan Sehat

Minggu, 17 Nov 2024 - 17:07 WIB