Informasi Dari Guru dan Masyarakat Dana BOS SDN 074050 Sawo Diduga Dikorupsikan.

Sabtu, 30 Januari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Nias, Sabtu 30 Januari 2020.

Informasi Dari Guru dan Masyarakat Dana BOS SDN 074050 Sawo Diduga Dikorupsikan, papar mereka saat tim media turun kelapangan.

Salah seorang oknum guru yang tidak ingin disebutkan namanya  mengatakan kebeberapa awak Media, Kamis 28 Januari 2021 menyampaikan informasi, bahwa di Sekolah Dasar Negeri 074050 Sawo, Kecamatan Sawo, Kabupaten Nias Utara Provinsi Sumatera Utara diduga Kepala Sekolah setempat kurang transparan dan terbuka kepada publik dan Guru, terkait pengelolaan, pelaksanaan kegiatan dana BOS Reguler Tahun 2020 dan pada saat Rapat Pertanggunggung Jawaban kami guru dikasih uang sebesar 100.000 dalam amplob, foto dokumennya ada, kami heran, untuk apa uang ini, papar guru.

Baca Juga:  Bupati Nias Barat Hadiri Bursa Inovasi Desa Kecamatan Sirombu.

Tambahnya, bahwa adapun dugaan ketidaktransparan dan ketidakterbukaan Kepsek SDN No. 074050 Sawo tersebut, mulai dari pertanggungjawaban/laporan Dana Bos Reguler TW II, III, IV Tahun 2020, dimana Barang Modal, Belanja Jasa, Belanja Pegawai dan Barang Habis Pakai, diduga tidak jelas penggunaannya.

Sementara saat dikonfirmasi beberapa Awak Media dan lsm , Kepsek SDN No. 074050 Sawo (IBT) mengatakan bahwa pelaksanaan dan penggunaan serta pengelolaan Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) Reguler TW II, III, IV Tahun 2020 sudah sesuai juknis dan mekanisme.

Baca Juga:  Bupati Nias Drs. Sokhiatulo Laoli, MM & Wabu Arosokhi Waruwu, SH, MH ; Terima Kasih Antusias Masyarakat Menghadiri Natal Oikumene Kab Nias.

” Adanya beberapa informasi dugaan tersebut tidaklah benar, dimana semua penggunaan Dana BOS Reguler tahun 2020 sudah dibelanjakan sesuai Juknisnya dan pengelolaan serta laporan pertanggungjawabannya transparan dan terbuka kepada bapak/i Guru SDN No. 074050 Sawo,” ucap Kepsek.

Tambah Kepsek, bahwa dugaan bagi-bagi uang 100 Ribu kepada Bapak/I Guru pada saat kegiatan rapat tentang laporan pertanggungjawaban Dana BOS 2020, itu belum ada dibagi-bagikan.

Baca Juga:  Apel Gelar Pasukan OPS Lilin Toba – 2020 Di Pimpin Oleh Bupati Nias Selatan

” Terkait dugaan bagikan uang 100 Ribu kepada bapak/i Guru, itu tidak benar dan saya belum membagikan uang kepada bapak/i Guru sewaktu rapat laporan pertanggungjawaban Dana BOS Reguler 2020,” kata kepseknya.

Lebih lanjut Kepsek SDN No. 074050 Sawo menjelaskan, bahwa Dana Silpa Tahun 2019 kurang lebih sebesar 10 Juta Rupiah telah di belanjakan I Unit Laptop dan lainnya, jelas Kepsek saat dikonfirmasi di Sekolah, Kamis 28/01/21( SNW)

Berita Terkait

Peringati Hari Pahlawan Pemkab Tanjabbar laksanakan Ziarah dan Tabur Bunga
Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu
Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno
PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik
Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana
Siswa SD Diduga Alami Bullying Anak SMPN 1 Balongan, Ketua DPD IWO-I Indramayu Angkat Bicara
UAS bersama Ketua TPD Himbau, Masa Pendukung tak Terpancing Isu Provokatif dan Fitnah
Polres Bojonegoro Terima 3 Sertifikasi Hak Paten dari Kemenkumham
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 10 November 2024 - 22:26 WIB

Peringati Hari Pahlawan Pemkab Tanjabbar laksanakan Ziarah dan Tabur Bunga

Rabu, 6 November 2024 - 15:25 WIB

Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu

Minggu, 3 November 2024 - 15:21 WIB

Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno

Kamis, 31 Oktober 2024 - 20:09 WIB

PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik

Rabu, 4 September 2024 - 19:46 WIB

Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana

Berita Terbaru

Uncategorized

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 Nov 2024 - 14:20 WIB