Hut Ke 44 Yayasan Kemala Bhayangkari Di Polda Aceh

Rabu, 8 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banda Aceh |Detikkasus.com -Hari ulang tahun (Hut) ke 44 yayasan kemala bhayangkari (YKB) tahun 2024, digelar hari ini selasa 7/5/2024) di gedung presisi polda aceh.

Demikian kata kabid humas polda aceh Kombes Pol. Joko Krisdiyanto, S. I. K, dalam siaran persnya.

Hut ke-44 YKB tahun 2024 di mapolda aceh dihadiri kapolda aceh Irjen Pol. Achmad Kartiko, S. I. K., M. H, dan Ny. Maharani Kartiko, lanjut kabid humas.

Baca Juga:  Pelaku Pemasangan Bendera Bulan Bintang Di Pagar Polsek Samalanga Minta Maaf

Berikutnya hadir waka polda aceh Brigjen Pol. Drs. Armia Fahmi, M. H. Para PJU, ketua YKB dan pengurusnya serta pengurus daerah bhayangkari aceh, jelas kabid humas lagi.

Lebih lanjut, kata kabid humas, undangan lainnya adalah para dewan guru sekolah YKB dan sejumlah siswanya yang berprestasi serta undangan stakeholder lainnya, tambah kabid humas.

Baca Juga:  Deteksi Dini Penyalahgunaan Narkoba Pada Kejaksaan Tinggi Kalbar

“Pergelaran HUT ke-44 YKB tahun 2024 di polda aceh, di isi atraksi drum band oleh para siswa, mengikuti zoom meeting dengan kegiatan HUT YKB di mabes polri yang dihadiri kapolri dan pengurus YKB pusat, sejumlah pejabat polri dan para undangan lainnya, kemudian dilanjutkan dengan penyerahan penghargaan dan hadiah bagi pemenang lomba karya tulis ilmiah, penyerahan bantuan untuk sekolah, acara hiburan dan diakhiri dengan foto bersama”, sebut kabid humas.

Baca Juga:  DPP LIRA Bantah Pernyataan Jusuf Rizal Pimpinan LSM LIRA Indonesia, Tentang Logo

Adapun tema yang diangkat dalam Peringatan HUT ke-44 YKB tahun 2024, ” YKB mendukung pemerintah dalam program prioritas Kemendikbudristek menuju generasi emas Tahun 2045, pungkas kabid humas.

(Wahdi Husri Kordinator Wilayah Aceh/Bid.Humas Polda Aceh)

Berita Terkait

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon
Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes
Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri
Gebyar Festival anak indonesia sekabupaten cirebon
Pelantikan Pengurus Baru APPSI Cirebon: Menyongsong Era Baru Untuk Pemberdayaan Pedagang Pasar
Seminar Kebangsaan Muhammadiyah: Implementasi Pancasila sebagai Darul al-‘Ahdi Wasy Syahadah

Berita Terkait

Rabu, 7 Agustus 2024 - 18:14 WIB

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar

Jumat, 2 Agustus 2024 - 14:48 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus

Jumat, 2 Agustus 2024 - 13:42 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon

Kamis, 1 Agustus 2024 - 11:05 WIB

Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes

Rabu, 31 Juli 2024 - 18:11 WIB

Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB