Harkamtibmas, Anggota Binmas Ajak Peran Serta Tokoh.

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com- dalam rangka membangun kemitraan dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, aggota satuan binmas Aiptu Nengah Karsana bersama Brigadir Gede Sayang Karisma kunjungi tokoh masyarakat Bapak Komang Danta di desa Kloncing Kec. Sawan Kabupaten Buleleng.

Baca Juga:  Sebanyak 40 Anggota DPRD Kabupaten Pringsewu Periode 2024-2029 Resmi Dilantik

Kunjungan tersebut merupakan bentuk silahturahmi anggota kepolisian kepada tokoh masyarakat guna mengajak peranan tokoh dalam menjaga situasi kamtibmas agar tetap kondusif,

Kasat Binmas Polres Buleleng AkP Ketut Widiasa Sangku,SH. mengatakan diera sekarang ini program Doo to door system atau silahturahmi ke tokoh-tokoh sangat penting dilaksanakan, mengingat perlunya peranan tokoh saat ini dalam memelihara dan menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat sangat dibutuhkan, diharapkan para tokoh dapat menjadi panutan dan memberikan pengaruhnya kepada maayarakat untuk senantiasa selalu taat hukum dan sadar terhadap kamtibmas demi terciptanya situasi yang aman dan kondusif, apalagi menjelang pesta demokrasi Pemilu serentak 2019 yang sudah masuk tahap kampanye agar masyarakat tidak mudah terpelrovokasi oleh isu politik dan berita-berita hoak. ucap Kasat.

Baca Juga:  Polisi Turun Kejalan Lancarkan Jalannya Arus Lalu Lintas

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *