Hamparan “Lantung” Kepahyang Dibangun Infrastruktur

Kaur l Detikkasus.com – Jembatan Gantung Desa Desa Kepahyang Kecamatan Luas Kabupaten Kaur Provinsi Bengkulu yang di bangun Pemda BS ambruk akibat tali seling putus

Tahun ini Dinas PUPR Kabupaten Kaur membangun jembatan gantung (lanjutan) sumber dana DAU tahun 2023 pagu anggaran Rp2.873.623.488.09 di laksanakan CV.Napal Putih waktu pelaksanaan 180 hari kalender

Baca Juga:  Tangani Banjir di Tuban, Perlu Kolaborasi Antar Pihak

Dian Warga Desa Kepahyang menyampaikan ucapan terimakasih dengan Pemda Kaur (Dinas PUPR) yang telah menganggarkan pembangunan melanjutkan jembatan gantung menuju hamparan “Lantung” harapan untuk lebih memudahkan mobilisasi angkutan hasil pertanian masyarakat seperti hasil tanaman jagung

Baca Juga:  Peserta Test Ujian Tertulis, Perebutkan Kursi Perangkat Desa di Kecamatan Lintongnihuta Humbahas

Kepala Desa Kepahyang Aswan membenarkan hamparan di seberang sungai Luas merupakan hamparan lantung tempat masyarakat menanam jagung tetel,selama jembatan rusak masyarakat menggunakan jasa rakit bambu untuk menyeberang sungai.Harapan dengan pembangunan jembatan ini manpaat nya benar² di rasakan masyarakat Desa Kepahyang dan sekitar

Baca Juga:  Warga Kaur Tinggal di Bengkulu, Bantu Korban Musibah Kebakaran

(Reza)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *