Guna Menjaga Situasi Desa Binaan Bhabinkamtibmas Sumberkima Rutin Lakukan Sambang

Senin, 28 Agustus 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Pada hari Senin tanggal 28 Agustus 2017 jam 11.00 wita, Bhabinkamtibmas Sumberkima Polsek Gerokgak Polres Buleleng Aiptu Nyoman Tentram kembali melaksanakan sambang ke warga binaannya.

Baca Juga:  Wujudkan Kenyamanan Warga Personil Polsek Sawan Pantau Pasar Tradisional Desa Sangsit Cegah Gangguan Kantibmas

Dalam pelaksanaan Kegiatan disampaikan pesan pesan kamtibmas diantaranya atensi maraknya kasus curat, curas dan curanmor, Bhabin menghimbau warga agar selalu waspada dan memastikan pada saat malam hari tokonya benar benar terkunci dan di gembok luar dalam dan jika meninggakan rumah untuk pengawasan jangan lupa titip sama tetangga.

Baca Juga:  TINGKATKAN MOTIVASI PRAJURIT DANDIM 0716/ DEMAK BERIKAN JAM KOMANDAN.

Kapolsek Gerokgak Kompol I Ketut Relo Kusada menjelaskan “Bhabinkamtibmas rutin melaksanakan sambang guna mengetahui informasi dan keluhan warga Binaannya sehingga dapat dicari solusinya dan juga merupakan salah satu bentuk pelayanan kepada masyarakat, guna menciptakan keamanan dan kenyamanan, dan menyampaikan informasi kepada masyarakat”, demikian ucap Kapolsek. (Priya).

Baca Juga:  Ciptakan Kedekatan, Bhabinkamtibmas Banyuasri Kunjungi Warga Binaan

Berita Terkait

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa
Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah
POLU Melalui Membuka Klinik Terbesar Korea Selatan, Oracle Dermatology Korea Di Indonesia
Ketua DPC PJI Bojonegoro : Kawal Terus Kasus Pembacokan Wartawan di Wilayah Hukum Polres Tuban
Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4
Paslon FAOITA NO. 4 kukuhkan Kordes Dan Kartini FAOITA Se-Kecamatan Hibala Kabupaten Nias Selatan

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 00:36 WIB

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Minggu, 17 November 2024 - 00:35 WIB

Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh

Minggu, 17 November 2024 - 00:34 WIB

Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa

Minggu, 17 November 2024 - 00:26 WIB

Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah

Minggu, 17 November 2024 - 00:25 WIB

POLU Melalui Membuka Klinik Terbesar Korea Selatan, Oracle Dermatology Korea Di Indonesia

Berita Terbaru