Gudmurah/Paldam Jaya Bekasi Pangkalan 5 Ciangsana, Terbakar Dibarengi Dentuman Hebat

Sabtu, 30 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gudang Peluru di Bekasi Terbakar, Suara Ledakan Bikin Warga Panik (Tangkapan layar video warga)

Gudang Peluru di Bekasi Terbakar, Suara Ledakan Bikin Warga Panik (Tangkapan layar video warga)

Bekasi l Detikkasus.com – Kebakaran hebat melanda Gudmurah/Paldam Jaya Bekasi pangkalan 5 Ciangsana, Sabtu, 30 Maret 2024, sekira pukul 18.00 WIB.Gudang yang terbakar gudang nomor 6 yang berisi munisi apkir yang akan dimusnahkan.

Informasi yang beredar di media sosial menyebutkan, kebakaran juga dibarengi dengan ledakan yang suaranya berdentum hebat.

Baca Juga:  SPBU Kebakaran di Banyuwangi
Dari video yang beredar di Medsos terlihat peluru dan granat yang terlempar sampai ke pemukiman warga.
Danton Pleton B Damkar Kota Bekasi Haryanto, mengatakan, kebakaran terjadi di Gudmurah/Paldam Jaya.
“Iya itu Gudmurah/Paldam Jaya, cuma lokasi di perbatasan Bogor-Bekasi, kita sudah luncurkan juga dari kota kita baru mendorong 3 di sana,”  kata Haryanto.
“Kami belum bisa memadamkan kobaran api karena masih terjadi ledakan di lokasi kebakaran,” imbuh Haryanto.
Menurut Haryanto, Damkar Kota Bekasi sudah koordinasi sama pihak TNI, jadi masih belum berani masuk ke Tempat Kejadian Perkara (TKP).
“Masih banyak ledakan-ledakan peluru,” kata Haryanto.
Sementara di lapangan, awak media belum mendapatkan informasi lebih rinci dari pihak terkait, soal insiden kebakaran tersebut.
(Sumadi)

Berita Terkait

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan
Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan
MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir
Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.
Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur
Listrik Hotel Rivoli Kualatungkal Padam saat Acara, Manajement Hotel: Kami berikan Kompensasi Potongan Harga
Adi Setijawan: Apresiasi Keputusan Pemkot Semarang Batalkan Kenaikan E-Restribusi di Pasar Burung Karimata
Dr. H. AM Juma’i SE., MM Ketua FKSB Angkat Bicara Terkait Kenaikan E Retribusi

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 10:54 WIB

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:32 WIB

MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB