Grand Opening Indomaret Bhabinkamtibmas Desa Jinengdalem Polsek Singaraja Laksanakan Pengamanan

Polda Bali-Polres Buleleng, detikkasus.com – Pada hari Sabtu  tanggal 23 September 2017 pukul 08.00 wita, Bhabinkamtibmas Desa Jinengdalem Polsek Singaraja jajaran Polres Buleleng Aiptu Made Sudida  melaksanakan pengamanan pembukaan/grand opening Indomaret di Desa Jinengdalem guna menjaga situasi kamtibmas dan kegiatan tersebut dapat berjalan dengan aman, tertib dan lancar.

Baca Juga:  Detik Kasus Jawa-Bali | Kunjungi Banyuwangi, Kapolda Jatim, Pangdam V Brawijaya, Asops Kapolri Pastikan Natal & Tahun Baru Berjalan Aman.

Kegiatan Pengamanan tersebut adalah salah satu tugas pokok Polri yang selalu melayani dan mengedepankan kepuasan kepada masyarakat sehingga kedepannya Polri mendapat keprcayaan kembali di mata masyarakat.

Baca Juga:  DANRAMIL 0802/08 SAMPUNG HADIRI RAT KPRI “JUJUR” KECAMATAN SAMPUNG

Saat dihubungi Kapolsek Singaraja Kompol A.A. Wiranata Kusuma. S.H., M.M., menyampaikan bahwa “Sudah menjadi kewajiban anggota Bhabinkamtibmas untuk menjaga dan peduli disetiap kegiatan warga maupun kegiatan yang ada di wilayah binaanya guna menciptakan kedekatan dan juga bukti kehadiran Polri di tengah-tengah masyarakat”, ungkap Kapolsek. (Priya).

Baca Juga:  Detik Kasus | Lolos Vertual, Demokrat Ponorogo Langsung Tancap Gas.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *