Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Dalam rangka menciptakan kamseltibcar lantas dan menekan terjadinya laka lantas serta mempersempit ruang gerak pelaku teror dan curat ,curas serta curanmor di wilkum Polsek Singaraja, hari ini Sabtu tanggal 26 Agustus 2017 pkl 22.30 wita personil Polsek Singaraja jajaran dari Polres Buleleng dengan kuat 10 orang personil dipimpin pawas Iptu Ketut Suwitra melaksanakan Razia kensaraan bermotor bertempat di Jln Surapati Singaraja.
Adapun sasarannya adalah pemeriksaan kelengkapan ranmor, handak, sajam,miras,narkoba dan barang berbahaya serta orang yang dicurigai pelaku teror (teroris).
Dalam kegiatan tersebut Polsek Singaraja telah melakukan pemeriksaan krndaraan roda dua dan empat sebanyak 62 kendaraan serta 2 Tas bawaan.
Hasil pelaksanaan Razia kendaraan bermotor ditemukan satu pelanggaran STNK habis masa berlakunya diberi teguran simpatik dan tidak ditemukan sesuai Target operasi.
Kegiatan berakhir pkl 23.30 wita dan selama giat berlangsung dapat berjalan dengan aman,tertib dan lancar.
Kapolsek Singaraja Kompol A.A. Wiranata Kusuma S.H., M.M. saat dimintai konfirmasinya menyampaikan bahwa “Kegiatan Razia kendaraan bermotor secara rutin dilaksanakan oleh anggota Polsek Singaraja baik siang maupun malam untuk mencegah terjadinya kecelakaan. Mempetsempit peredaran Narkoba dan Miras. Maupun barang berbahaya”, ungkap Kapolsek. (Priya).