Gass Ekonomi, Stop Covid dan Wujudkan Kemandirian Kesejahteraan Masyarakat, Pemkot Madiun Gelar Rapat Koordinasi Pejabat Pemerintahan

Kamis, 14 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MADIUN KOTA I detikkasus.com – Kegiatan Rapat Koordinasi (Rakor) Pemerintah Kota (Pemkot) Madiun Provinsi Jawa Timur, yang bertempat di Ngowo Bening bisa berjalan lancer dan sukses, Rabu (13/7/2022).

Rakor Pejabat Pemerintahan Kota Madiun kali ini mengambil tema, “Gas Ekonomi, Stop Covid Untuk Mewujudkan Kemandirian Ekonomi dan Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat” ini, di buka langsung oleh Walikota Madiun, Drs. H. Maidi, SH, MM,M.Pd.

Walikota Madiun, Drs. H. Maidi saat memberikan sambutan mengatakan, bahwa kekurangan yang ada semua harus disampaikan, Apakah kekurangan di masyarakat, apakah itu di OPD.“Kalau semua kekurangan diketahui, maka ke depan tentunya dapat kita sempurnakan. Semakin lama harus semakin sempurna. hari dan besuk harus lebih baik dari hari sebelumnya,”terngnya.

Baca Juga:  Pembangunan Rabat Beton di Sukoharjo 1 Dorong Kemajuan Infrastruktur Desa

Inilah pola pembangunan yang ada di Kota Madiun, Kata Maidi, Saran pendapat tidak apa apa, demi kemajuan dan perubahan Kota Madiun. Adapun target kemandirian ekonomi, menurutnya, Pemkot Madiun sudah mempunya 27 lapak di tiap kelurahan.

“Kita tidak punya sumber daya alam, namun kita punya potensi besar di kota madiun, Antara lain wisata. Dengan potensi ini kita harus hidupkan agar pedagang laku masyarakat sejahtera. Makanya semua jalur kita perbaiki agar wisatawan di Kota Madiun bisa nyaman. Semua kita sempurnakan,” tambahnya.

Baca Juga:  Korwil dari 24 Kecamatan Kabupaten Lampung Timur Ikut Peran Serta Pendataan Kegiatan Pemetaan Non ASN

Dalam sambutanya Walikota Madiun juga menyampaikan dalam rangka Hari Jadi Kota Madiun ke-104 yang dikemas sedemikian rupa untuk mendatangkan wisatawan agar membelanjakan uangnya. “Beberapa rengkain kita kemas, seperti nikah massal pada 14 Juli 2022 ini, kita kemas sedemikian rupa dengan ubo rampe sambung tuwuh yang indah termasuk 200 pisang raja di sepanjang Jalan Pahlawan. Itu semua biar menarik wisatawan,”tandasnya.

Baca Juga:  Bersama Babinsa dan Para Kadus Bhabinkamtibmas Anturan Lakukan Duktang Ciptakan Ketertiban Masyarakat

Terlihat hadir dalam Rakor Koordinasi Pejabat Pemenrintah Kota Madiun ini diantaranya Ketua DPRD Kota Madiun, Andi Raya, Wakil Walikota Madiun, Inda Raya Miko Saputri, Kepala Kejaksaan Negeri Kota Madiun, Bambang PW, Ketua TP PKK, Ny. Yuni S, Maidi, dan pimpinan OPD lainya. (Advetorial).

  • Reporter : M. Anang Sastro.

Berita Terkait

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024
Serap Pekerja Lokal, Bupati Anwar Sadat Letakan Batu Pertama Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit
Ratusan ASN di Kabupaten Cirebon ikuti Pemecahan Rekor MURI Pemakaian Sarung Tenun Terbanyak
Pemkab Cirebon apresiasi Perusahaan PMA dan PMDN Terbaik dalam Pelaporan LKPM 2024
Pj Bupati Cirebon: Penataan Taman Hutan Kota Sumber agar Lebih Indah
Pemkab Cirebon salurkan BLT DBHCHT untuk Pemulihan Ekonomi Buruh Pabrik Rokok
Pj Bupati Cirebon terima Audiensi Serikat Buruh bahas Mekanisme Penetapan Upah Minimum 2025
Pasangan Adi Erlansyah dan Hisbullah Huda Gelar Lomba Mancing Gratis, Ajak Warga Pilih Nomor 2

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 21:09 WIB

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Minggu, 24 November 2024 - 21:15 WIB

Serap Pekerja Lokal, Bupati Anwar Sadat Letakan Batu Pertama Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit

Jumat, 22 November 2024 - 11:20 WIB

Ratusan ASN di Kabupaten Cirebon ikuti Pemecahan Rekor MURI Pemakaian Sarung Tenun Terbanyak

Jumat, 22 November 2024 - 10:50 WIB

Pemkab Cirebon apresiasi Perusahaan PMA dan PMDN Terbaik dalam Pelaporan LKPM 2024

Jumat, 22 November 2024 - 10:47 WIB

Pj Bupati Cirebon: Penataan Taman Hutan Kota Sumber agar Lebih Indah

Berita Terbaru

Berita Terkini

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 21:09 WIB