Gandeng Kadus Bhabinkamtibmas Desa Pakisan Sambangi Warga Sampaikan Bahayanya Obat PCC

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Hari Selasa tanggal 19 September 2017, pukul 12.30 wita, Babinkamtibmas Pakisan, Polsek Kubutambahan jajaran Polres Buleleng Aiptu I Cening Sumandi, melaksanakan kegiatan Sambang Desa bersama Kadus Tegehe Desa Pakisan A.n Nengah sukerta dan Kadus Sangburni A.n Gede Supar di Warung Luh Ranti yang beralamat di Dusun Tegehe Desa Pakisan

Baca Juga:  Kasat Binmas Polres Melawi, Poskamling Adalah Benteng Kamtibmas Didesa

Dalam Sambang Desa bersama Kadus ini Babinkamtibmas menghimbau agar hati – hati dalam membeli Obat dari Penjual obat keliling karena sekarang ini sudah beredar Obat PCC yang dapat membehayakan bagi Warga Masyarakat, dimana Obat PCC tersebut masih banyak di temui di kalangan Masyarakat dan di Media Sosial sudah beredar Pengguna Obat PCC akan membuat kehilangan kesadaran dan apabila Over disis dapat menimbulkan kematian.

Baca Juga:  Maraknya pergaulan bebas serta Kejahatan di kota surabaya, Satpol P.P Surabaya Gelar oprasi rutin

Selain itu juga sekarang ini bermacam – macem model Penipuan seperti sekarang ini baik mengajak ifestasi dana untuk usaha dan multilevel yang dapat menggandakan uang jangan mudah percaya agar tidak menjadi korban penipuan, himbauan Bhbainkamtibmas dapat diterima dengan baik oleh Warga Masyarakat.

Baca Juga:  Irjen Argo: Kapolri Berikan Instruksi ke Jajaran Seluruh Indonesia Melakukan Operasi Premanisme

Kapolsek Kubutambahan AKP I Komang Sura Maryantika.SH di konfirmasi menyatakan “Tingkatkan Pelayanan melalui Sambang Desa dan Sampaikan himbuan yang baik serta Pesan – pesan Kamtibmas agar masyarakat tidak mudah di bohongi oleh oknum orang yang tidak bertanaggung jawab sehingga kamtibmas akan tetap aman dan kondusif”, ucap Kapolsek. (Priya).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *