FWB Bukber ‘bareng’ Yatim dan Dhuafa

Senin, 3 Juni 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Bojonegoro – Forum Wartawan Bojonegoro (FWB) gelar Buka puasa bersama anak yatim & dhu’afa di rumah Ketua FWB Sukisno di Desa Sembung RT 06, RW 02, Kecamatan Kapas Kabupaten Bojonegoro, Minggu (2/6/2019).

Sukisno ketua FWB kepada tim detikkasus.com menuturkan selain sibuk dalam melaksanakan kerja jurnalis, wartawan itu juga makhluk sosial yg harus bersosialisasi dan berkumpul dengan masyarakat.

Baca Juga:  Untuk Cegah Kejahatan Personil Pos Pejarakan Polsek gerokgak Giat Patroli ATM BNI

“Meskipun sibuk, kita sempatkan berbagi kepada anak yatim-piatu dan dhuafa, “tuturnya.

Sukisno juga menambahkan giat ini dimaksudkan selain jalin silaturahim dengan masyarakat setempat, pihaknya menggelar acara bukber bersama anak yatim dan dhu’afa ini sedikit berbagi dengan dengan memberikan bingkisan berupa buku dan alat-alat tulis serta uang saku untuk berlebaran bagi puluhan anak yatim yang rata-rata siswa di SD itu.

Baca Juga:  Polres Bojonegoro Laksanakan TKJ di Sport Center.

“Kita berikan sejumlah uang dan peralata tulis,” tambah Sukisno.

Sementara Kepala Desa Sembung Susilowati yang juga hadir dalam giat ini saat ditemui tim detikkasus,com menuturkan bahwa kegiatan yang baik ini, semoga ke depan bisa dilanjutkan dan lebih ditingkatkan lagi.

“Semoga giat ini menjadi agenda tahunan, “harapnya.

Selain Kades, berkesempatan hadir Camat Kapas Agus S. Hardiyanto mengatakan, pihaknya memberikan apresiasi atas kegiatan yg digelar oleh FWB itu.

Baca Juga:  Pemkab Bojonegoro Sigap Tangani Longsor dan Luapan Sungai di Kedewan

“FWB telah memberi perhatian bagi anak yatim dan dhu’afa di bulan suci ramadhan 1440 H, dengan memberi bingkisan dan uang saku untuk berlebaran adalah sebuah kegiatan yg positif, semoga memperoleh pahala yg betlipat ganda dari Allah SWT.” Pungkas Camat. (Team)

Berita Terkait

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024
Pasangan Adi Erlansyah dan Hisbullah Huda Gelar Lomba Mancing Gratis, Ajak Warga Pilih Nomor 2
Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu
Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu
Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah
AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung
Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari
Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 21:09 WIB

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Rabu, 20 November 2024 - 21:18 WIB

Pasangan Adi Erlansyah dan Hisbullah Huda Gelar Lomba Mancing Gratis, Ajak Warga Pilih Nomor 2

Rabu, 13 November 2024 - 18:30 WIB

Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu

Kamis, 7 November 2024 - 22:04 WIB

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Jumat, 1 November 2024 - 15:52 WIB

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah

Berita Terbaru