Empat Atlet X-Rugby Aceh Merupakan Personel Polri, Raih Emas PON Aceh-Sumut

Kamis, 12 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banda Aceh |Detikkasus.com -Tim cabang olah raga (ca-bor) x-rugby aceh berhasil meraih medali emas pada pekan olah raga nasional (PON) XXI aceh-sumut. Empat atlet dari tim x-rugby tersebut, merupakan personel polri.

Kabid humas polda aceh, Kombes Joko Krisdiyanto membenarkan. Bahwa empat atlet polri tergabung dalam tim x-rugby kontingen aceh itu, mereka telah menorehkan prestasi luar biasa karena berhasil mendulang medali emas untuk aceh.

Baca Juga:  Bansos Sembako Tahab 2 Di Bagikan ke Warga Terdampak Covid-19

Ke empat personel itu adalah Briptu Putra Rian Adha dari Polres Simeulue, Bripda Muhibbuth Thabari yang merupakan personel Polres Langsa, Bripda Leo Firman dari Polres Aceh Barat, dan Bripda Muhammad Jilal Syahputra dari Polres Aceh Singkil.

Joko mengatakan, selain menambah torehan medali emas untuk Provinsi Aceh, keempat atlet di jajaran Polda Aceh itu juga telah mengharumkan nama Polri lewat prestasinya dalam olahraga.

Baca Juga:  Patroli Dialogis Unit Sabhara Polsek Seririt Sasar Astra Motor Seririt

“Alhamdulillah personel di jajaran Polda Aceh kembali berprestasi dengan meraih medali emas pada PON Aceh-Sumut,” kata Joko, dalam keterangan tertulisnya, Kamis malam, 12 September 2024.

Abituren Akabri 1994 itu berharap, prestasi yang telah ditoreh oleh keempat personel jajaran Polda Aceh tersebut dapat memotivasi atlet-atlet Polri lainnya yang bertanding pada PON Aceh-Sumut.

Baca Juga:  "AKHIR ZAMAN" Sudah Punya Bekalkah Anda?

“Kami ikut berbangga atas capaian emas yang diraih empat atlet polri bersama tim. Semoga menjadi motivasi bagi atlet polri lainnya,” demikian, harap Joko.

(Alvian Ka.Biro Banda Aceh-Aceh Besar/Bid.Humas Polda Aceh)

Berita Terkait

Diduga Melakukan Kecurangan, Dua Oknum Petugas KPPS di Amankan.
Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa
Lapor Bawaslu, Timses Paslon Tunggal Pilwako Pangkalpinang Diduga Lakukan Money Politik
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Kejati Aceh, Kawal Dan Awasi Adanya Dugaan Kasus Korupsi Dana Desa Di Tahun 2023 Lalu
Warga Tangkap Pelaku, Bagi-Bagi Uang Dari Tim 02 “JEFRI – HAIKAL”
Ini Harapan Pj Bupati Aceh Utara Usai Lantik Dirut PT. Pase Energi Migas
Tingkatkan Patroli Terpadu, Kapolres Cek Langsung Sejumlah TPS Rawan Di Aceh Utara
GTT Bantah Pembayaran Honor Di Potong Dan Di Politisi, Vika Liondry : Itu Tidak Benar

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 17:10 WIB

Diduga Melakukan Kecurangan, Dua Oknum Petugas KPPS di Amankan.

Rabu, 27 November 2024 - 14:20 WIB

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 November 2024 - 11:49 WIB

Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Kejati Aceh, Kawal Dan Awasi Adanya Dugaan Kasus Korupsi Dana Desa Di Tahun 2023 Lalu

Rabu, 27 November 2024 - 11:48 WIB

Warga Tangkap Pelaku, Bagi-Bagi Uang Dari Tim 02 “JEFRI – HAIKAL”

Rabu, 27 November 2024 - 11:48 WIB

Ini Harapan Pj Bupati Aceh Utara Usai Lantik Dirut PT. Pase Energi Migas

Berita Terbaru

Uncategorized

Diduga Melakukan Kecurangan, Dua Oknum Petugas KPPS di Amankan.

Rabu, 27 Nov 2024 - 17:10 WIB

Uncategorized

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 Nov 2024 - 14:20 WIB