Dukung TMMD ke 100 Sat Lantas Polres Buleleng Hadirkan SIM Keliling

Rabu, 27 September 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Dalam mendukung kegiatan TMMD yang ke 100 diwujudkan dalam berbagai kegiatannya diantaranya jajaran Sat Lantas Polres Buleleng menghadirkan SIM keliling pada hari Rabu tanggal 27 September 2017 yang dilaksanakan di Desa Pangkung Paruk Kecamatan Seririt, Kab. Buleleng.

Baca Juga:  SP KSPN MENURUKAN MASSA 600 ORANG PADA SIDANG PUTUSAN KASUS IURAN BPJS KETENAGAKERJAAN PT NATATEX PRIMA SUMEDANG DI PN SUMEDANG.

Dalam pembukaanTMMD yang ke100 Sat Lantas Polres Buleleng melayani pelayanan pembuatan SIM memberi kemudahan, sehingga banyak masyarakat merasa senang dan terbantu dengan keberdaan SIM keliling tersebut.

Baca Juga:  PUCK BANGUN BUNDARAN

Kasat Lantas Polres Buleleng AKP Adi Sulistyo Utomo, S.I.K., saat djkinfirmasi menerangkan “Sat Lantas Polres Buleleng siap membantu sepenuhnya kegiatan TMMD yang ke 100 di mana yang bisa dilakukan untuk kepentingan masyarakat banyak”, ucapnya singkat.

Baca Juga:  Dinas Perpustakaan Tuban Gelar Lomba Minat Dan Budaya Baca Tingkat Pelajar se Kabupaten Tuban.

Pelaksanaan SIM Keliling yang berlangsung dari pukul 08.30 Wita, dan berakhir pada pukul 13.00 wita, dengan hasil 45 Perpanjang antara lain 7 SIM A dan 38 SIM C, serta kegiatan berjalan dengan lancar dan tertib. (Priya).

Berita Terkait

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan
Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan
MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir
Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.
Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur
Listrik Hotel Rivoli Kualatungkal Padam saat Acara, Manajement Hotel: Kami berikan Kompensasi Potongan Harga
Adi Setijawan: Apresiasi Keputusan Pemkot Semarang Batalkan Kenaikan E-Restribusi di Pasar Burung Karimata
Dr. H. AM Juma’i SE., MM Ketua FKSB Angkat Bicara Terkait Kenaikan E Retribusi

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 10:54 WIB

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:32 WIB

MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB