Duduk bersama Warga dalam Acara Jumat Curhat

Jumat, 24 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sintang I Detikkasus.com – Sebagai sarana untuk mempererat silaturahmi dan meningkatkan kemitraan dengan masyarakat serta sebagai sarana untuk menampung keluhan masyarakat, Polsek Sintang Kota menggelar kegiatan Jumat Curhat, yang di ikuti Kaposek Sintang Kota IPDA Aditya Jaya Laksana Maulana, S.Tr K.MAP, melalui Waka Polsek IPDA Suparno bersama anggota Polsek Sintang Kota, Para Tokoh, dan Warga Masyarakat.

Kegiatan Jumat Curahan Hati dilaksanakan di warung Kopi Azan Jalan Brigjen Katamso Kelurahan Kapuas Kanan Hulu Kecamatan Sintang Kab. Sintang Kalimantan Barat dengan dihadiri oleh masyarakat Kelurahan Kapuas Kanan Hulu, pagi jum,at (24/02/2023).

Baca Juga:  Giat Patroli Polsek Sintang Kota di Pos Yan Sungai Durian

Selain untuk mempererat hubungan silaturahmi dengan masyarakat, dalam kegiatan tersebut Kapolsek Sintang Kota IPDA Aditya Jaya Laksana Maulana, S.Tr.K.MAP, melalui Wakapolsek IPDA Suparno juga memberikan himbauan kamtibmas kepada masyarakat agar turut berperan aktif menjaga kamtibmas.

Kapolres Sintang AKBP Tommy Ferdian, S.I.K. M.Sc, (Eng) melalui Kapolsek Sintang Kota IPDA Aditya Jaya Laksana Maulana, S.Tr.K.MAP, saat dikonfirmasi usai kegiatan mengatakan melalui kegiatan jumat curhat ini masyarakat dapat menyampaikan segala jenis pengaduan dan keluhan masyarakat, “selain memberikan himbauan,kami juga menampung segala curahan, keluhan masyarakat dan aduan dari masyarakat” ungkap Kapolsek.

Baca Juga:  Sinergitas Bhabinkamtibmas-Babinsa Bersama-sama Cek dan Kontrol Debit Air Sungai Melawi

Selanjutnya, kapolsek juga mengingatkan masyarakat, agar tidak mudah terpancing isu provokatif yang dapat menimbulkan gangguan kamtibmas, dan dapat kiranya untuk aktif memberikan informasi jika melihat hal-hal yang mencurigakan di lingkungannya.

Baca Juga:  Kapolresta Cirebon Silaturahmi Bersama Tokoh Ulama Kabupaten Cirebon Habib Thohir Bin Yahya

“Jika ditemukan hal yang mencurigakan atau hal yang dapat menimbulkan gangguan kamtibmas, segera laporkan kepada kami agar bisa kita lakukan antisipasi sehingga hal yang tak diinginkan dapat dicegah, dan apabila ada curahan hati masyarakat yang belum tersampaikan dapat kiranya disampaikan kepada bhabinkamtibmas atau langsung ke kantor polsek Sintang Kota” pungkas Kapolsek.

(Hadysa Prana)

Sumber : Humas Polsek Kota Sintang Kota

Berita Terkait

Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 
Program 100 Hari Asta Cita Presiden RI  Prabowo Subianto, Satresnarkoba Polres Tanjab Barat kembali Berantas Narkoba
Selama Oktober 2024, Satresnarkoba Polresta Cirebon ungkap 13 Kasus dan amankan 17 Tersangka
Polresta Cirebon gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024
Polresta Cirebon gelar Makan Siang Bergizi Gratis di SLB Negeri Cakrabuana
Sinergi Polresta Cirebon dan Pemkab Cirebon gelar Program Makan Siang Gratis di SDN 3 Cipanas
Miras Hasil KRYD dan Tipiring Polresta Cirebon, Kejaksaan dan Pengadilan Negeri Cirebon, Dimusnahkan
Polresta Cirebon bagikan Makanan Sehat Gratis kepada Masyarakat

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 20:24 WIB

Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 

Rabu, 6 November 2024 - 20:18 WIB

Program 100 Hari Asta Cita Presiden RI  Prabowo Subianto, Satresnarkoba Polres Tanjab Barat kembali Berantas Narkoba

Jumat, 1 November 2024 - 18:29 WIB

Selama Oktober 2024, Satresnarkoba Polresta Cirebon ungkap 13 Kasus dan amankan 17 Tersangka

Senin, 28 Oktober 2024 - 16:49 WIB

Polresta Cirebon gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024

Jumat, 25 Oktober 2024 - 08:49 WIB

Polresta Cirebon gelar Makan Siang Bergizi Gratis di SLB Negeri Cakrabuana

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB