Dona Imam Artis Film Yang Rendah Hati Dan Berbakat

Selasa, 21 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com|JATENG & DIY

SEMARANG- Siapa yang tidak kenal Artis yang satu ini, yang juga merupakan anggota aktif Kepolisian Aiptu Donna Imam Sussetyo Anggota Polisi DitPamObvit Polda Jateng Subdit Waster. Pria muda yang ganteng dan murah senyum ini asli Kota Semarang.

Sosok Donna Imam ini mempunyai talenta dan bakat dalam beracting didunia film. Donna Imam memulai impian terjun di dunia film dilampaui tidak dengan kebetulan dengan perjuangan yang didukung oleh anak dan istri tercinta. Dona Imam berkarier didunia film dilaluinya dengan kesungguhan hati, Salah satunya yaitu rilisnya judul film 24 Jam Bersama Gaspar. Film tersebut disutradarai oleh Yosep Anggi Noen yang juga sutradara The Science of Fictions, ditulis oleh M. Irfan Ramly, diproduseri Angga Dwimas Sasongko dan Cristian Imanuell, dan diproduksi Visinema Pictures bersama Kawan Kawan Media.

Baca Juga:  Riksa Ranlor Untuk Mewujudkan Kamseltibcarlantas di Wilayah Hukum Polsek Busungbiu.

Saat ini Donna Imam sedang melakukan syuting film layar lebar dengan judul “Ali Topan Anak Jalanan, bersama artis peran Jefri Nichol dan Lutesha yang didapuk menjadi pemeran utama dalam film Ali Topan yang disutradarai Sidharta Tata.

Baca Juga:  Sambut Nuzulul Qur’an, Komunitas Sehat Tentrem Balikpapan Bagi Takjil

Kepada awak media Sutradara Sidharta Tata mengatakan,ia ingin memberikan ruang bagi pemain menjaga agar roh film dan buku Ali Topan jadi suatu kemasan menarik.

“Film ini hanya bentuk saja berbeda dan yang jadi menarik ketika Ali Topan jadi penanda zaman generasi saat ini lewat Jefri Nichol dan Luthesa dan pemain lain, ungkap Sidharta.

Dalam waktu dekat Dona Imam juga akan ikut syuting dalam Film Horor berjudul “Pok Ame Ame” Yang digarap Sutradara OK Mahadi dan diproduseri Dodo Brasco ini melibatkan artis- artis papan atas negeri ini seperti Kiesa Alfaro (Anak Pasha Ungu), Sharon Michelle, Rowiena Umboh, Melli Manuhutu dan artis pendukung lainya.

Baca Juga:  Ganjar Pranowo Kagum Atas Karya Budi Mulya Seorang Difabel

Sementara itu lokasi Syuting akan dilakukan antara lain di Kota Lama, Lawang Sewu, SMA 1 Semarang dan Rumah-rumah menyesuaikan Sutradara OK Mahadi dan diproduseri Dodo Brasco konsep dari Film ini.

(Red)

Berita Terkait

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan
MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir
Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.
Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur
Listrik Hotel Rivoli Kualatungkal Padam saat Acara, Manajement Hotel: Kami berikan Kompensasi Potongan Harga
Adi Setijawan: Apresiasi Keputusan Pemkot Semarang Batalkan Kenaikan E-Restribusi di Pasar Burung Karimata
Dr. H. AM Juma’i SE., MM Ketua FKSB Angkat Bicara Terkait Kenaikan E Retribusi
Terimakasih Kepada Bapak Dr. H. Budiyono SH.,MH ;Yang Telah Memberikan Karpet,Sajadah Dan Bantuan Paving Untuk Masjid AT-TAQWA

Berita Terkait

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:32 WIB

MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur

Selasa, 8 Oktober 2024 - 09:57 WIB

Listrik Hotel Rivoli Kualatungkal Padam saat Acara, Manajement Hotel: Kami berikan Kompensasi Potongan Harga

Berita Terbaru

Uncategorized

Pemkab Bojonegoro Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda ke- 96 Tahun

Kamis, 31 Okt 2024 - 23:16 WIB