Ditinggal Sholat Magrib, Rumah Agus Subagyo Warga Dusun Modopuro Di Lalap Sijago Merah.

Rabu, 13 September 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Propinsi Jatim – Kabupaten Mojokerto, detikkasus.com – Pada hari Rabu tanggal 13 September 2017 pukul 17.45 Wib di Rumah Bpk. Agus Subagyo Dusun Modopuro Desa Modopuro Kecamatan Mojosari Kabupaten Mojokerto telah terjadi kebakaran.

Kebakaran tersebut diakibatkan konsleting listrik karena TV tetap menyala yang lupa tidak di matikan sebelum pemilik rumah pergi dan panas, dikarenakan TV tetap menyala sehingga kabel dalam TV meleleh, TV meledak sehingga menyambar sekelilingnya.

Baca Juga:  Gara-Gara Puntung Rokok Gudang Meubel Di Kalipuro Ini Dilalap Si Jago Merah.

Adapun kronologi kejadian sebagai berikut: Pada Pkl 17.50 Wib Sdr Suyatno umur 45 thn warga Dusun Modopuro Desa Modopuro tetangga rumah Sdr. Agus Subagyo yang rumahnya kebakaran keluar rumah akan ambil air wudhu untuk sholat Magrib namun kaget karena ada asap dan api kebakaran di dalam Rumah Sdr. Agus Subagyo dengan sepontan maka Sdr. Suyatno berteriak kepada warga sekelilingnya dan seketika warga keluar untuk membantu.

Baca Juga:  Cegah Pelanggaran dan Tekan Laka Lantas, Unit Lantas Polsek Singaraja Perketat Pelaksanaan Razia Ranmor

Tidak lama kemudian 2 unit kendaraan pemadam kebakaran ( PMK ) datang kelokasi dengan dibantu warga sekitarnya untuk memadamkan api hingga api kebakaran berhasil dipadamkan.

Baca Juga:  Polsek Sawan Tingkatkan Turba Pagi Demi Kelancaran Lalu Lintas

Atas kejadian tersebut, Kerugian Agus, Personil Nihil, Materiil TV dan kursi hangus, atap sebagian terbakar, diperkirakan kerugian materiil k/l Rp 20 juta.

Selanjutnya Sdr. Agus Subagyo pemilik rumah datang dan disampaikan rumahnya, kebakaran dan yang bersangkutan mengucapkan berterima kasih kepada Warga sekitar yang membantu.
Dan situasi TKP masih dilaksanakan dalam proses pembersihan. (Priya).

Berita Terkait

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan
Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan
MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir
Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.
Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur
Listrik Hotel Rivoli Kualatungkal Padam saat Acara, Manajement Hotel: Kami berikan Kompensasi Potongan Harga
Adi Setijawan: Apresiasi Keputusan Pemkot Semarang Batalkan Kenaikan E-Restribusi di Pasar Burung Karimata
Dr. H. AM Juma’i SE., MM Ketua FKSB Angkat Bicara Terkait Kenaikan E Retribusi

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 10:54 WIB

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:32 WIB

MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur

Berita Terbaru