Diterjang Angin Puting Beliung Sebatang Pohon Enau di Banjar Belulang Tumbang dan Menimpa Rumah Warga

Kamis, 11 Januari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkasus.com – Hujan disertai dengan angin puting beliung terjadi di Banjar Dinas Belulang Desa Sepang Kecamatan Busungbiu yang mengakibatkan sebatang Pohon Enau /Aren tumbang dan menompa rumah warga. Kamis (11/1/2018)

Menurut informasi yang didapat hujan dan angin puting Beliung terjadi pada pkl. 12.30 wita. Meskipun tidak berlangsung lama namun kencangnya angin (diduga puting beliung) membuat sebatang pohon Enau /Aren roboh menimpa atap rumah milik Ni Nengah Jukrini (80) hingga mengalami kerusakan pada dibagian atap dan beberapa bagian dinding rumah yang terbuat dari papan kayu.

Baca Juga:  Melanggar Kode Etik Polri, 3 Anggota Polisi ini Di Pecat Secara Tidak Terhormat, ini Alasannya.

Beruntung tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini, namun Nengah Jukrini (80)mengalami bengkak pada kakinya karena tertima rerutuhan material rumahnya, dan kerugian materi diperkirakan sebedar 10 juta rupiah.

Mendengar ada rumah warga yang tertimpa pohon akibat angin Puting Beliung, Bhabinkamtibmas Desa Sepang Polsek Busungbiu Jajaran dari Polres Buleleng Aiptu Putu Aryawan, bersama Perbekel Desa Sepang langsung datang kelokasi kejadian.
“Begitu mendengar berita kami bersama Bp. Perbekel langsung datang dan bersama-sama warga kami bahu-membahu berupaya untuk memindahkan Pohon Enau dan membersihkan puing-puing reruntuhan atap rumah warga”, ujar Bhabinkamtibmas Desa Sepang tersebut.

Baca Juga:  Sambangi Waganya Bhabinkamtibmas Pacung Berikan Pesan Kamtibmas

Saat dikonfirmasi ditempat terpisah Kapolsek Busungbiu AKP I Nengah Muliadi.S.H., mengatakan bshwa dirinya sudah mendapatkan laporan dari Bhabin tentang kejadian angin puting beliung tersebut.

Baca Juga:  Hadiri Giri Expo 2018, Kapolres Ajak Masyarakat Gresik Gunakan Hak Pilihnya Dalam Pemilukada

“Untuk itu saya berencana untuk datang untuk pantau dan cek langsung kelokasi, namun untuk memberikan pelayanan prima, saya perintahkan Bhabinkamtibmas untuk bergabung dengan warga dilokasi guna memberikan bantuan sebisanya”, ujar kapolsek AKP I Nengah Muliadi.S.H.(Ryu)

Berita Terkait

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 
Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas
Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.
Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi
Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.
PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri
Polda Metro Jaya, Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
Proyek Tembok Penahan Tanah TPT Di Kampung Cayur RT 04/01 Desa Rancailat Diduga Jadi Ajang Korupsi Dan Abaikan UU KIP

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 07:01 WIB

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.

Kamis, 7 November 2024 - 06:59 WIB

Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi

Kamis, 7 November 2024 - 06:58 WIB

Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.

Berita Terbaru