Disdukcapil Humbahas Sosialisasi di SMA Negeri 1 Lintongnihuta

Kamis, 4 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Humbahas l Detikkasus.com -Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Humbang Hasundutan Sumatera Utara, lakukan sosialisasi tentang pendataan perorangan termasuk data kelahiran, perkawinan, perceraian, kematian, pengakuan dan pengesahan anak, serta pergantian nama penduduk, Kamis, (4/8-2022).

Kegiatan yang di laksanakan di Sekolah Menengah Atas Negeri 1 Lintongnihuta ini, dihadiri langsung oleh Kepala Dinas (Kadis) Dukcapil Jara Trisepto Lumbantoruan. MM

Jara menjelaskan Disdukcapil hadir jemput bola untuk mencatat dan mendaftar warga masyarakat dan mendata kelahiran, perkawinan, kematian dan data data yang menyangkut kependudukan lainnya serta memastikan data kependudukan itu valid.

Baca Juga:  TP PKK Provsu Monitoring Desa Percontohan di Humbahas

Dihadapan para siswa dan guru, Jara menjelaskan pentingnya data kependudukan apalagi bagi siswa/siswi, termasuk kelak bagi yabg sudah tamat nantinya untuk melanjut ke perguruan tinggi atau bekerja.

” Tak perlu urus dokumen datang ke kantor, kami yang datang. Pastikan data kependudukan anda valid terutama yang akan melanjutkan kuliah nantinya “ujar Jara.

Baca Juga:  Pemkab Humbahas Gelar Upacara HUT Korpri ke-51 Tahun 2022

Dikesempatan itu, Jara juga menghimbau agar para pelajar tersebut tidak lupa mengingatkan orang tua supaya kelengkapan administrasi kependudukan mereka agar segera diurus bagi yang belum melakukan pendataan penduduk.

“Nanti bisa ditanya kepada orang tuanya, apakah sudah melengkapi data kependudukan supaya diurus seperti akte kawin, KTP, atau surat dokumen kependudukan lainnya” jelasnya.

Saat ini ada yang namanya Kartu Identitas Anak (KIA) artinya bukan hanya penduduk dewasa saja yang harus memiliki identitas dan itu juga harus diketahui orangtua. Terakhir, Jara menyampaikan untuk kependudukan tertera Nomor Induk Kependudukan (NIK) 12 Sumut 16 Humbahas dan kode 05 Kecamatan Lintongnihuta, dan sambungnya, sedangkan data yang telah dikirim jika sudah perekaman maka NIK yang bersangkutan tidak bisa di robah lagi.”Ujar Kadis. (Evendy)

Baca Juga:  Ketua PKK Humbahas Ny Lidia Dosmar Banjarnahor siap Berkolaborasi dengan PWKI, Kembangkan UMKM, Pertanian dan Pendidikan

Berita Terkait

SDN 1 Pakel Lumajang Mengikuti Karnaval Agustusan
Polsek Gempol Tertibkan Knalpot yang tidak sesuai Spesifikasi Teknis
Terkait Robohnya Tiga Ruang Belajar Siswa SMKN 1 Tanjab Barat, Ini Penjelasan Kepala Sekolah
Tiga Ruang Kelas SMKN 1 Kualatungkal Roboh
Diiringi Pentas Seni SDN 3 Karanganyar gelar Acara Kenaikan Kelas dan Pelepasan Siswa Berprestasi 
Kapolresta Cirebon Bersama Kadinkes Kabupaten Cirebon Berikan Penyuluhan Kepada Siswa SMAN 1 Gegesik
Spektakuler SMKN 1 Gabuswetan gelar Acara Pelepasan Siswa/Siswi Terbaik
Jalan Perkebunan Hamparan Labu Kembung Batu Belawang Di Bangun

Berita Terkait

Minggu, 18 Agustus 2024 - 19:43 WIB

SDN 1 Pakel Lumajang Mengikuti Karnaval Agustusan

Kamis, 15 Agustus 2024 - 08:41 WIB

Polsek Gempol Tertibkan Knalpot yang tidak sesuai Spesifikasi Teknis

Sabtu, 13 Juli 2024 - 20:55 WIB

Terkait Robohnya Tiga Ruang Belajar Siswa SMKN 1 Tanjab Barat, Ini Penjelasan Kepala Sekolah

Sabtu, 13 Juli 2024 - 19:57 WIB

Tiga Ruang Kelas SMKN 1 Kualatungkal Roboh

Kamis, 27 Juni 2024 - 22:56 WIB

Diiringi Pentas Seni SDN 3 Karanganyar gelar Acara Kenaikan Kelas dan Pelepasan Siswa Berprestasi 

Berita Terbaru

Peristiwa

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:12 WIB

Uncategorized

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 Nov 2024 - 10:55 WIB