SEDEKAH DESA LEGOK PASURUAN HADIRKAN SENI BUDAYA LUDRUK.

Rabu, 18 Oktober 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Indonesia – Propinsi Jatim – Kabupaten Pasuruan, Detikkasus.com – Selasa, 17/10/2017, Sedekah desa merupakan kegiatan rutin yang di adakan oleh Kepala Desa Legok, H Dawam Ali S. Sos. Setiap tahun menggelar acara seperti ini akan tetapi uniknya kali ini menghadirkan ludruk karya baru dari mojokerto dengan judul Berdirinya Masjid Demak (Sunan Kalijogo).

Sebelum acara ludruk di mulai Kepala desa Legok (H Dawam Ali S.Sos) memberikan sambutan dan tidak banyak yang di ucapkan cuma mengajak seluruh warga/masyarakat untuk mensyukuri apa yang selama ini di berikan oleh Alloh Swt, kepada kita smua baik kesehatan, keberkahan, kemakmuran, limpahan rizki sehingga warga bisa menikmati bersama keluarga sehingga desa Legok menjadi desa yang makmur, subur, hidup warganya adem, ayem, tentrem rukun antara yang satu dengan yang lain, begitu tuturnya, dan selanjutnya panjatan do’a yang di pimpin oleh modin /makin,

Baca Juga:  Kapolres Bojonegoro Ajak Tokoh Agama jaga Kedaulatan NKRI

Dengan suasana yang segar karena di sore hari Alloh telah memberikan rahmad kepada warga legok dengan turunnya hujan sehingga udara sangat nyaman untuk di rasakan, sambil melihat pertunjukkan ludruk yang di sajikan, karena semangatnya warga yang luar biasa baik tua maupun muda sepanjang jalan dari depan balai desa sampai ke ujung jembatan di penuhi oleh warga guna menyaksikan acara ludruk tersebut.

Baca Juga:  Selalu Ramah dan Sopan Bhabinkamtibmas Bondalem Saat Mengunjungi Warga Binaan

Dalam bentuk syukur kepada Alloh Swt, warga juga memberikan suguhan/sajian dari hasil bumi seperti halnya singkong, kacang, tanam, ketela dan lain-lain, warga pun senang dan antusias dengan panggung hiburan yang di hadirkan oleh Kepala Desa Legok dan panitia, sambil menikmati hiburan yang di sajikan oleh panitia penonton duduk bersila dengan rapi di depan pangung hiburan dengan tertip, sambil berkumpul dengan anak dan keluarganya, hadir pula anggota Polsek Gempol guna untuk mengawasi jalannya panggung hiburan tersebut, (Ron).

Baca Juga:  Dandim 0824 Dampingi Bupati Jember Resmikan Dira Park Kencong.

Berita Terkait

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa
Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah
POLU Melalui Membuka Klinik Terbesar Korea Selatan, Oracle Dermatology Korea Di Indonesia

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:38 WIB

Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Minggu, 17 November 2024 - 00:36 WIB

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Minggu, 17 November 2024 - 00:35 WIB

Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh

Berita Terbaru