Dinas Perikanan Belanja Pakan dan Calon Induk Ikan

Kaur l Detikkasus.com – Target Pendapatan Dinas Perikanan bidang budidaya ditentukan dalam l tahun berjumlah 17 Juta Rupiah

Kepala Dinas Perikanan Kabupaten Kaur Misralman melalui Kepala Bidang Budidaya Rikian.SP mengatakan pengadaan pakan ikan dan calon induk ikan dan calon bapak ikan pagu anggaran Rp150.000.000,-

Baca Juga:  Pengurus AWI Tanjabbarat bakal Kawal Dugaan Kasus Arogan oleh Oknum ASN PJS Kades Merlung

Calon induk ikan terdiri dari tiga macam diantaranya

– Ikan lele satu paket 8 betina 7 jantan
– Ikan mas satu paket 1 jantan 1 betina
– Ikan nila 2 paket @300 (600) betina @100 (200) jantan

Asal calon induk ikan dari balai besar budidaya ikan air tawar sungai gelam Jambi

Baca Juga:  Sat-Resnarkoba Polres Bireuen Ungkap Jaringan Narkoba, 309,53 Gram Sabu Disita

Selain calon induk ikan ada paket lain yang merupakan satu kesatuan yaitu pengadaan pakan terapung protein 3.2 persen,namun jenis merk pakan saya lupa kata Rikian.SP

Calon induk ikan sudah di tarok di balai benih ikan nasal desa Sukutiga Kecamatan Nasal,setelah menjadi induk ikan akan di tebar dalam kolam pembudidayaan dan hasil peranakan nya nanti akan kita salurkan kepada kelompok budidaya dengan harga subsidi ukuran 3 cm @Rp150.00 dibawah 3cm @Rp100.00

Baca Juga:  Bantuan Tunai Dana Desa Binjai Disalurkan

Hasil penjualan akan kita setorkan ke badan keuangan sebagai pendapatan daerah demikian Rikian.SP. (Reza)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *