Diduga Pupuk Bersubsidi, Bocor

Sabtu, 12 Februari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bengkulu l Detikkasus.com – Petani yang masuk dalam gabungan kelompok tani sungguh merasa kecewa dengan kelangkaan pupuk yang terjadi dimana kios tempat penjualan pupuk yang sudah di tunjuk atau diakui sebagai penjual pupuk justru ketersediaan pupuk bersubsidi terjadi kekosongan.

Diduga hal ini terjadi dengan unsur kesengajaan dimana dalam penapsiran oknum anggota kelompok tani,pupuk tidak lagi turun/bongkar di gudang kios resmi melainkan ke tangan oknum penadah

Baca Juga:  Ketua TP PKK Provinsi Sumut Kunker dan Monitoring Desa Percontohan di Kabupaten Humbahas

Hal ini dibenarkan oleh Kepala Desa Umbul Kecamatan Luas Kabupaten Kaur.Ia tidak menyanggah mengenai kelangkaan pupuk bersubsidi yang terjadi dan justru Edi membenarkan apa yang disampaikan oleh oknum anggota kelompok tani tersebut betul

Baca Juga:  Pemdes Talang Babatan adakan Pembagian BLT-DD di TA 2024, Berjalan dengan Lancar

Edi Kepala Desa Umbul bersama tokoh masyarakat Asnawi Puase memintak Bupati Kaur H.Lismidianto.SH.MH melaui Dinas Pertanian bergerak cepat dan menindak tegas oknum pemilik kios pupuk jika terbukti dengan sengaja menjualkan pupuk jatah kelompok tani kepada toke/bos pembeli jagung

Baca Juga:  Disperkim Bangun Rumah TLH

Kepala Dinas Pertanian Lianto menegaskan kalau pemilik kios terbukti melanggar ketentuan penjualan pupuk bersubsidi akan di tindak tegas dan pencabutan perizinan,oleh karna nya kalau ada masyarakat yang mengetahui pelanggaran pemilik kios atau menjualkan pupuk kepada orang lain diluar kelompok tani,laporkan kata Lianto Jumat 11/2/2022. (Reza)

Berita Terkait

Kaban Kesbangpol, Diberi Tugas Penting oleh Pj Bupati malah Menugaskan Kabid
Sekda Tanjab Barat resmi buka Sosialisasi Anti-Korupsi di Lingkungan Pemkab
Peringatan HKN ke-60, Pjs Bupati Tanjab Barat ajak Masyarakat “Gerak Bersama, Sehat Bersama”
Pj Bupati Cirebon Pimpin Upacara Hari Kesehatan Nasional ke-60
Mundurnya Belasan Pengurus DPC Demokrat di Tanjab Barat, Dewan Kehormatan Partai Demokrat skan Kordinasi DPD 1
Pernyataan Komisioner KPU sebut Debat Ajang Saling Serang, Ketua Isnu: KPU Lampaui Kewenangannya
Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri
Dukung Program Asta Cita Presiden, Polresta Cirebon gelar Pembinaan Ekonomi Kreatif bagi Anak Jalanan
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 14 November 2024 - 19:43 WIB

Kaban Kesbangpol, Diberi Tugas Penting oleh Pj Bupati malah Menugaskan Kabid

Kamis, 14 November 2024 - 10:03 WIB

Sekda Tanjab Barat resmi buka Sosialisasi Anti-Korupsi di Lingkungan Pemkab

Rabu, 13 November 2024 - 18:55 WIB

Peringatan HKN ke-60, Pjs Bupati Tanjab Barat ajak Masyarakat “Gerak Bersama, Sehat Bersama”

Selasa, 12 November 2024 - 21:08 WIB

Pj Bupati Cirebon Pimpin Upacara Hari Kesehatan Nasional ke-60

Sabtu, 9 November 2024 - 17:13 WIB

Mundurnya Belasan Pengurus DPC Demokrat di Tanjab Barat, Dewan Kehormatan Partai Demokrat skan Kordinasi DPD 1

Berita Terbaru

Peristiwa

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:12 WIB

Uncategorized

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 Nov 2024 - 10:55 WIB