Di Nias Selatan Sejumlah ASN Dilantik Bupati Nisel

Rabu, 8 Januari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nias Selatan | Detikkasus.com

Sejumlah Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Kabupaten Nias Selatan mendapatkan promosi dalam jabatan Administrator setara Eselon III, jabatan Pengawas setara Eselon IV dan pemberian tugas tambahan sebagai Kepala UPTD Bidang Pendidikan serta Kepala UPTD Bidang Kesehatan. Promosi jabatan tersebut ditandai saat dilantik oleh Bupati Nias Selatan, Dr. Hilarius Duha,SH.,MH., di Aula Kantor Bupati, Jalan Arah Sorake Km. 5 Telukdalam, Senin (06/01).

ASN yang dilantik antara lain, Besisokhi Fanetu (Camat Hibala), Rosmanis Dachi,S.S., (Camat Luahagundre Maniamolo), Riang Hati Wau (Camat Maniamolo), Darnis Harita,ST.,M.A., (Camat Onolalu), Tehezatulo Sarumaha,S.Pt., (Camat Pulau-Pulau Batu Barat), Iskiat Garamba (Camat Pulau-Pulau Batu Utara), Hatizifaulu Laia (Camat Toma), Idealis Dakhi,S.Sos.,M.AP., (Kepala Pelaksana BPBD), Arsenius Halu,ST., (Sekretaris Dinas PUPR), Yanto Gohae,SKM.,MM., (Sekretaris Dinas Pengendalian Penduduk KBP3A), dan Ta’ajari Wau,S.Pd., (Sekretaris Dinas Perpustakaan).

Baca Juga:  Puluhan Warga Kota Gunungsitoli Tidak Terima BST Kata Sekdis DM.

Berikutnya, Sokhiwalo’o Laia,SE., (Sekretaris Dinas Sosial), Berkat Zebua,ST., (Kabid Bina Marga Dinas PUPR), Pacean Harita,SE., (Kabid Kelembagaan dan Pengawasan Dinas Tenaga Kerja dan Koperasi UKM), Romianus Maduwu,S.Pd.SD.,MM., (Kabid Kesatuan Bangsa Badan Kesbangpol), Doni Sius Luaha,SH., (Kabid Pemberdayaan dan Pengembangan Koperasi dan Usaha Mikro Dinas Tenaga Kerja dan Koperasi UKM); Murnihati Wau,SE., (Kabid Pengembangan Komptensi Aparatur BKD), dan Adventinus Zendrato,ST., (Kabid Peralatan Dinas PUPR).

Kemudian, Obedy Syukur Hulu,S.A.B.,M.AP., (Kabid Sumber Daya Air Dinas PUPR), Oriel Harapani Buulolo,S.Pd., (Sekretaris Kantor Camat Huruna), Bualaziso Halawa (Sekretaris Kantor Camat O’o’u), Sijulman Duha,S.Pd., (Sekretaris Kantor Camat Hibala), Alkhatib Dachi,MM., (Sekretaris Kantor Camat Maniamolo), Bezisokhi Telaumbanua,SP.,MM., (Sekretaris Kantor Camat Mazino), Sokhizatulo Laia (Sekretaris Kantor Camat Mazo), Amasanato Perdamaian Laowo (Kasi Tapem Kanto Camat Tanah Masa), Fauduwolo’o Laia (Sekretaris Kantor Camat Susua), dan Kepala UPTD SD Negeri 071116 Siwalawa Kecamatan Fanayama, Bungalan Sinurat,S.Pd.SD.

Baca Juga:  Seorang Pemuda Ditangkap Polsek Tambang Saat Akan Transaksi Narkoba

Bupati Nias Selatan, Dr. Hilarius Duha,SH.,MH., dalam arahannya mengatakan pelantikan itu merupakan suatu penyegaran dalam organisasi supaya pejabat-pejabat yang baru dilantik dapat meningkatkan kinerja yang lebih baik lagi dan setidaknya mampu mempertahankan kinerja yang baik sebagaimana telah dimulai oleh pejabat sebelumnya. “Saya mengharapkan kepada seluruh pejabat yang baru dilantik supaya bekerjalah dengan profesional. Tugas-tugas yang kita lakukan adalah pelayanan kepada masyarakat. Buatlah inovasi-inovasi baru dalam mempercepat pelayanan kepada masyarakat,” harap Bupati Nias Selatan, Hilarius Duha.

Baca Juga:  Camat Bonang Meresmikan Pencanangan Kampung KB

Pelantikan tersebut dilaksanakan berdasarkan Keputusan Bupati Nias Selatan Nomor : 05.3_10 Tahun 2020 tanggal 06 Januari 2020 tentang Pengangkatan Pejabat Administrator dan Pejabat Pengawas dan Pemberian tugas tambahan sebagai Kepala UPTD Bidang Pendidikan serta Kepala UPTD Bidang Kesehatan, sebagaimana dibacakan Kepala Bidang Mutasi dan Promosi Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Nias Selatan, Olaniasita Duha,S.Kom. Turut dihadiri Ketua DPRD, Elisati Halawa,ST., Wakil Ketua DPRD, Fa’atulo Sarumaha,S.IP.,MM., Sekretaris Daerah, Ir. Ikhtiar Duha,MM., Staf Ahli Bupati, Asisten, Kepala OPD, Kepala Bagian dan Rohaniawan serta keluarga para peserta pelantikan. (Supardi Bali)

Berita Terkait

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.
Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh
Pamat-Wil OMP Seulawah 2024, Bersama Kapolres Lhokseumawe, Tinjau Pengamanan Di Sejumlah TPS
Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang
Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.
Dandim 0104/Aceh Timur Tinjau Langsung TPS Pil-Kada 2024 : Pastikan Keamanan Dan Kelancaran Proses Pil-Kada
Di Desa Jayanti, Ada Salah Satu Team Pas-Lon, Diduga Bagikan Surat Undangan Nyoblos C 6
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 21:30 WIB

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah

Rabu, 27 November 2024 - 21:28 WIB

Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.

Rabu, 27 November 2024 - 21:26 WIB

Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh

Rabu, 27 November 2024 - 21:23 WIB

Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang

Rabu, 27 November 2024 - 21:20 WIB

Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB