Dewan Trenggalek Tunda Rapat, OPD Dua Kali Tak Hiraukan Undangan

Selasa, 26 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Bapemperda Alwi Baharudin

TRENGGALEK I detikkasus.com – Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD Kabupaten Trenggalek mengelar dalam rangka membahasa tindak lanjut usulan Perubahan Program Pembentukan Peraturan Daerah (Propemperda) tahun 2021. Rapat berlangsung di ruang banmus lantai II. Selasa, (26/10/2021).

Baca Juga:  Terkesan Tak Senang "Kadis Kominfo Aceh Tamiang, Lakukan Hak Jawab"

Ketua Bapemperda Alwi Baharudin mengatakan, agenda hari ini bapemperda DPRD Kabupaten Trenggalek membahas tentang perubahan Propemperda tahun 2021. Dimana dalam perubahan tersebut ada dua aitem yang harus di masukan di dalam perubahan.

“Pertama pembangunan RSUD dokter soedomo dengan sistem tahun jamak kedua ranperda membutuhkan dana cadangan untuk pilkada tahun 2024,”katanya.

Baca Juga:  Tingkatkan Kesejahteraan Anggotanya, Kapolres Ponorogo Tinjau Perumahan Bumi Bhayangkara Residence

Dijelaskan, Alwi pembahasan Bapemperda terpaksa ditunda lantaran beberapa OPD yang di undang tidak bisa menghadiri agenda tersebut.”Ya rapat kita tunda karena OPD yang kita undang tidak bisa hadir,”jelasnya.

Baca Juga:  Forkopimda Jatim cek langsung penambahan 200 Bed Ruang ICU dan HCU RSUD Dr Soetomo

Bapemperda sendiri telah mengundang beberapa Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD), di antaranya dari Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) dan Badan Keuangan Daerah (Bakeuda). Di mana dalam dua kali undangan tersebut pihak OPD tidak bisa hadir.(Adv/Adi).

Berita Terkait

Peringati Hari Pahlawan Pemkab Tanjabbar laksanakan Ziarah dan Tabur Bunga
Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu
Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno
PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik
Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana
Siswa SD Diduga Alami Bullying Anak SMPN 1 Balongan, Ketua DPD IWO-I Indramayu Angkat Bicara
UAS bersama Ketua TPD Himbau, Masa Pendukung tak Terpancing Isu Provokatif dan Fitnah
Polres Bojonegoro Terima 3 Sertifikasi Hak Paten dari Kemenkumham

Berita Terkait

Minggu, 10 November 2024 - 22:26 WIB

Peringati Hari Pahlawan Pemkab Tanjabbar laksanakan Ziarah dan Tabur Bunga

Rabu, 6 November 2024 - 15:25 WIB

Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu

Minggu, 3 November 2024 - 15:21 WIB

Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno

Kamis, 31 Oktober 2024 - 20:09 WIB

PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik

Rabu, 4 September 2024 - 19:46 WIB

Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana

Berita Terbaru