DETIK KASUS | TIM SERGAB KODIM SIAP TURUN LAPANGAN.

Jumat, 9 Februari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Mabes TNI – Kodam IV/Diponegoro – Kodim 0716/ Demak, Kodim 0716/ Demak membentuk Satuan Tugas Serapan Gabah (Satgas Sergab) nantinya Kodim 0716/Demak melakukan Serapan Gabah dengan membeli Gabah dari Petani di Desa seKabupaten Demak,jumat (09/02/18).

Dalam kegiatan ini merupakan salah satu bentuk kerjasama, membentuk Posko Utama dan Posko Tambahan di Koramil-Koramil serta mengerahkan tim khusus yang bergerak bersama-sama ke lapangan untuk menggugah hati Warga Masyarakat (Petani) agar mau menjual gabahnya ke tim Sergab Kodim 0716/Demak sesuai standar yang sudah ditetapkan oleh Bulog.

Baca Juga:  Kodim 0824 Apel Luar Biasa Pengecekkan Personel Setelah Cuti Lebaran

Komandan Kodim 0716/Demak Letkol Inf Abi Kusnianto melalui Pasiter Kapten Inf Triyono mengatakan Kegiatan ini merupakan salah satu Upaya Khusus (Upsus) dalam rangka pencapaian swasembada Pangan yang telah dicanangkan oleh Pemerintah untuk menuju Masyarakat Petani yang lebih sejahtera.ungkapnya

Baca Juga:  Pangdam XII/Tpr Pimpin PAM VVIP, Agenda Wakil Presiden di Kalbar Berlangsung Aman dan Lancar

Menurutnya, penentuan target itu mengacu terhadap master of understanding (MoU) antara Kementerian Pertanian dan Dinas Ketahanan Pangan yang berada masing-masing wilayah dan Bulog.

Ia juga mengucapkan terima kasih kepada petani yang telah bersedia menjual sebagian hasil panennya kepada Satgas Sergab Kodim 0716/Demak dan hal ini tentunya menambah persediaan cadangan gabah pada Bulog nantinya.

Baca Juga:  Sertu Sukadi Bantu Pembuatan Plengsengan Jalan Desa Kuwurejo

Dengan menjual gabah kepada tim sergab Kodim 0716/Demak secara tidak langsung petani ikut berperan dalam menciptakan ketahanan pangan di daerah dan apabila sewaktu waktu terjadi bencana alam maka persediaan pangan di Kabupaten Demak tercukupi.

Kodim mendukung penuh program Sergap lantaran menyangkut kepentingan stabilitas pangan. Selain itu, Sergap juga bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan petani. (Jul)

Sumber:Pendim 0716/Demak.

Berita Terkait

Pelaksanaan Pembinaan Media Teritorial di Tingkat Kodim, Tim dari Pusterad Kunker ke Kodim 0419/Tanjab Barat
Kadispora dan Kadishub Didampingi Dandim 0808, Melepas Kontingen Karate Piala Panglima TNI dari Blitar
Percepat Penurunan Stunting oleh Pos Koramil Kepanjenkidul bersama LIBAS Kota Blitar
Memperingati HUT TNI ke-79 Kodim 0149 Tanjab Barat mengadakan Khitanan Massal dan Pengobatan Gratis
Danlanal Cirebon ikuti Sidang Pantukhir Daerah Panda Lantamal III Jakarta Penerimaan CABA dan CATA PK Gel 2 Tahun 2024
Wujud Peduli TNI AD kepada Rakyat, Kodim 0614/Kota Cirebon gelar Bakti Mandiri Masyarakat
Sambut HUT TNI AL ke-79, Lanal Cirebon laksanakan Upacara Ziarah Ke TMP Samudera Jalaksana Kuningan
Tingkatkan Motivasi Prajurit, Motivator Nasional Dr. Aqua Dwipayana Sampaikan Sharing Komunikasi di Lanal Cirebon

Berita Terkait

Jumat, 1 November 2024 - 18:38 WIB

Pelaksanaan Pembinaan Media Teritorial di Tingkat Kodim, Tim dari Pusterad Kunker ke Kodim 0419/Tanjab Barat

Rabu, 16 Oktober 2024 - 20:16 WIB

Kadispora dan Kadishub Didampingi Dandim 0808, Melepas Kontingen Karate Piala Panglima TNI dari Blitar

Selasa, 15 Oktober 2024 - 18:59 WIB

Percepat Penurunan Stunting oleh Pos Koramil Kepanjenkidul bersama LIBAS Kota Blitar

Minggu, 22 September 2024 - 18:57 WIB

Memperingati HUT TNI ke-79 Kodim 0149 Tanjab Barat mengadakan Khitanan Massal dan Pengobatan Gratis

Senin, 9 September 2024 - 19:03 WIB

Danlanal Cirebon ikuti Sidang Pantukhir Daerah Panda Lantamal III Jakarta Penerimaan CABA dan CATA PK Gel 2 Tahun 2024

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB