DETIK KASUS | SECARA RESMI JABATAN DANRAMIL DEMPET DAN SAYUNG DI SERAHKAN KE DANDIM DEMAK

Rabu, 4 April 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Detikkasus.com | Mabes TNI-Kodam IV Diponegoro-Kodim 0716/Demak, 4,Maret 2018, Kapten Inf Bambang. S menyerahkan jabatannya sebagai Danramil 04/Dempet serta dan Kapten Arh Jayadi sebagai Danramil 11/Sayung kepada Komandan Kodim 0716/Demak, Letkol Inf, Abi Kusnianto.

Penyerahan jabatan Danramil ini, mengingat Kapten Inf Bambang.S bergeser ke Korem Salatiga sebagai Pasiopslat Korem 073/Mkt sedangkan Kapten Jayadi memasuki masa pensiunan terhitung mulai tanggal 1 April 2018. Acara penyerahan Jabatan itu berlangsung, Selasa (03/4/18) di Aula Makodim 0716/Demak, Jln. Kyai Singkil No.01 Bintoro Demak dan Kapten Arh Jayadi Sebelum acara penyerahaan jabatan, dilakukan upacara yang dipimpin langsung oleh, Komandan Kodim 0716/Demak, Letkol Inf Abi Kusnianto serta diikuti seluruh Perwira dan sebagian Anggota Kodim 0716/Demak.
Dalam amanat, Dandim 0716/Demak, Letkol Inf Abi Kusnianto mengatakan, pertama-tama marilah kita panjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa, karena kita masih diberikan kesehatan lahir dan batin sehingga kita dapat mengikuti acara penyerahan Jabatan Danramil 04/Dempet dan Danramil 11 Sayung.

Baca Juga:  Aksi Balap Liar Dihadiahi 39 Tilang Serta 31 Kendaraan di Amankan Polres Ponorogo

Penyerahan jabatan Danramil 11/Sayung, Kata Dandim Demak bahwa, Kapten Arh Jayadi memasuki usia MPP yang terhitung mulai tanggal 1 April 2018 dan telah memasuki masa pensiun. Yang bersangkutan sudah menginjak usia 57 Tahun dan sudah berdinas selama 36 tahun.
“Atas nama Pribadi dan Dinas, Saya mengucapkan banyak terima kasih dan penghargaan serta rasa hormat kepada Kapten Arh Jayadi beserta keluarga yang telah menunjukkan motivasi dan dedikasi yang tinggi dalam melaksanakan tugas dengan baik. Ini dibuktikan dengan menjabat sebagai Danramil 11/Sayung di Kodim 0716/Demak selama 9 bulan” Tegas Abi.
Sebelum mengakhiri amanat, Tambahnya, dimasa persiapan pensiun dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya karena negara telah memberikan kesempatan MPP agar dapat mempersiapkan diri pada saat kembali ke Masyarakat dengan harapan pada saat Pensiun nantinya tidak ada kendala dan hambatan.Selain itu juga, tetap menjalin hubungan dan kerjasama yang baik kepada Kodim 1603/Sikka.

Baca Juga:  Bupati Bojonegoro Tekankan Peran Aktif Pendamping Desa dalam Pembangunan

” Semoga Tuhan Yang Maha kuasa selalu memberikan kesehatan kekuatan kemampuan dalam tugas pengabdian kita. Tetaplah menjadi prajurit Kodim 0716/Demak di Bumi Kota Wali yang kita cintai dan banggakan”Harapnya.

Baca Juga:  Aceh | Mayat Tanpa Identitas Ditemukan Di Krueng Langsa

Acara penyerahan Jabatan ini juga dihadiri oleh, Kasdim 0716/Demak Mayor Inf Harianto, Para pasi, Para Danramil, Anggota Kodim dan ketua Persit KCK Cabang XXXVII Kodim Kodim 0716/Demak Ny.Abi Kusnianto beserta pengurus lainnya. (Jul)

Sumber:Pendim 0716/Demak.

Berita Terkait

Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu
Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno
PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik
Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana
Siswa SD Diduga Alami Bullying Anak SMPN 1 Balongan, Ketua DPD IWO-I Indramayu Angkat Bicara
UAS bersama Ketua TPD Himbau, Masa Pendukung tak Terpancing Isu Provokatif dan Fitnah
Polres Bojonegoro Terima 3 Sertifikasi Hak Paten dari Kemenkumham
Diduga Upah Pekerja Dimainkan Kepala Tukang Proyek Pembangunan Balai KB di Kecamatan Muara Papalik

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 15:25 WIB

Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu

Minggu, 3 November 2024 - 15:21 WIB

Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno

Kamis, 31 Oktober 2024 - 20:09 WIB

PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik

Rabu, 4 September 2024 - 19:46 WIB

Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana

Selasa, 20 Agustus 2024 - 21:00 WIB

Siswa SD Diduga Alami Bullying Anak SMPN 1 Balongan, Ketua DPD IWO-I Indramayu Angkat Bicara

Berita Terbaru

Politik dan pemerintahan

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 7 Nov 2024 - 12:57 WIB