Detik Kasus | Satlantas Polres Bojonegoro Tindak Sejumlah Pengemudi Tanpa Safety Belt

Rabu, 8 November 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Indinesia, Propinsi jatim, Kabupaten Bojonegoro Detikkasus.com – Pelaksaan Operasi Zebra Semeru 2017 dihari kelima, pada Minggu (05/11/2017) sekira pukul 11.00 WIB siang dilaksanakan dengan sistem patroli atau hunting sistem disekitar Kota Bojonegoro. Anggota jajaran Sat Lantas Polres Bojonegoro mendapati banyak sekali pengemudi kendaraan roda empat yang tidak mengenakan sabuk keselamatan atau yang lazim disebut safety belt.

Patroli hunting sistem yang dipimpin Kanit Turjawali Lantas Ipda Luluk Sulistiono tersebut, selain menindak pengemudi mobil dan angkutan umum yang tidak mengenakan sabuk keselamatan petugas juga menindak sejumlah pelanggaran lain, baik kendaraan roda dua maupun roda empat.

Baca Juga:  PENGAJIAN AMALIYAH AKBHAR DI KECAMATAN AEK NABARA BARUMUN KABUPATEN PADANG LAWAS

Adapun jumlah pelanggaran yang didapati petugas sejumlah 212 pelanggaran dengan rincian 195 pengendara dikenakan tilang ditempat dan 17 pengendara diberikan teguran.

“Saat kami berpatroli mendapati sejumlah pengemudi yang tidak menggunakan sabuk keselamatan dan langsung kami tindak. Selain itu, sejumlah pelanggaran lain.” ungkap Ipda Luluk.

Baca Juga:  TRAKTOR BERHIAS ANEKA HASIL BUMI HANTARKAN LETKOL KAV DEDI SAFRUDIN BESERTA IBU.

Masih dalam keterangannya, di hari kelima kali, ini target operasi selain pengemudi tidak menggunakan sabuk keselamatan juga pengguna jalan melanggar rambu satu arah atau melawan arus serta memberikan tindakan kepada pengendara roda dua yang tidak menggunakan helm pengaman.

“Masih banyak pelanggaran yang kami dapati terutama masyarakat yang nekat melawan arus atau lebih tepatnya melanggar rambu satu arah seperti di Jalan Dr Soetomo dan Jalan KH Hasyim Asyhari,” terang Ipda Luluk.

Baca Juga:  Polsek Sawan Tingkatkan Turba Pagi Demi Kelancaran Lalu Lintas

Selain mengadakan penindakan pelanggaran kendaraan, dihari kelima pelaksanaan Operasi Zebra Semeru 2017 Polres Bojonegoro kali ini juga dilaksanakan dengan pembagian brosur keselamatan berkendara kepada warga masyarakat yang sedang berada di alun-alun Kota yang berada di area Car Free Day (CFD) serta kepada Jemaat Gereja Katolik Santo Paulus Kota Bojonegoro. (her, hes ).

Berita Terkait

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan
Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan
MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir
Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.
Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur
Listrik Hotel Rivoli Kualatungkal Padam saat Acara, Manajement Hotel: Kami berikan Kompensasi Potongan Harga
Adi Setijawan: Apresiasi Keputusan Pemkot Semarang Batalkan Kenaikan E-Restribusi di Pasar Burung Karimata
Dr. H. AM Juma’i SE., MM Ketua FKSB Angkat Bicara Terkait Kenaikan E Retribusi

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 10:54 WIB

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:32 WIB

MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur

Berita Terbaru

Politik dan pemerintahan

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 7 Nov 2024 - 12:57 WIB