Detik Kasus | Polres Sintang Siap Hadapi Pengamanan Pilgub Dan Cawagub 2018.

Jumat, 26 Januari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Detikkasus.com | Polda Kalbar – Polres Sintang, Menghadapi Pilgub 2018 di wilayah hukum Polda Kalbar, Polres Sintang kedatangan team Asistensi Operasi Kepolisan Mantap Praja Kapuas 2018.

Kedatangan team tersebut ke Mapolres Sintang selain mengawal dan memberikan arahan setiap kegiatan dari tahap awal sampai dengan akhir Operasi Mantap Praja Kapuas 2018, juga melaksanakan pengecekan kesiapan personil Polres Sintang sarana dan prasarana serta memantau kegiatan yang dilaksanakan Polres Sintang

Kegiatan yang diawali dengan apel pagi yang dipimpin langsung oleh Akbp Dedy Agus Sulistijono, SE, M.Di selaku Kepala Bidang Keuangan Polda Kalbar memberikan arahan kepada seluruh personil Polres Sintang.

Baca Juga:  Polres Lampura Berbagi Berkah Ramadan

Ia mengapresiasi kesiapan Polres Sintang dalam menghadapi Pilgub 2018 terlihat dari kesiapan personil maupun posko yang sudah baik, ia juga mengingatkan kepada seluruh anggota Polres Sintang khususnya untuk selalu bersikap baik dan netral, tidak terlibat politik praktis .

“Polri harus netral, dan laksanakan tugas sesuai dengan tugas pokok dan fungsinya. pelaksanaan rangkaian pemilukada harus siap jangan sampai terdadak karena ketidak siapan, untuk mengantisipasi hal – hal yang tidak diinginkan” imbuhnya.

Baca Juga:  Cek Senjata Api Jajarannya, Kapolresta Cirebon Sampaikan Pesan Ini

Pada pelaksanaannya, AKBP Dedy juga mengatakan bahwa pelaksanaan pengamanan maupun pengawal kelak haruslah siap, melihat kesiapan Asta Siap meski kondisi jalan rusak bukanlah menjadi hambatan, namun untuk antisipasi adalah rayonisasi.

Ketua Team juga menambahkan bahwa upaya deteksi tersebut adalah dengan mengoptimalkan peran Bhabinkamtibmas karena Pilgub Kalbar termasuk wilayah diprediksi rawan konflik.

Baca Juga:  Kafe dan Resto Venus di segel Gara-gara Video Mesum.

“Anggota diharapkan mampu mendeteksi potensi gangguan kamtibmas yang dapat bermuara pada konflik horizontal antar massa pendukung masing- masing pasangan calon”

Kegiatan dilanjutkan pemeriksaan kelengkapan personil dalam menghadapi Pilgub,  termasuk seluruh kendaraan dinas Polres Sintang maupun hingga Kendaraan Dinas yang digunakan Bhabinkamtibmas dan dilanjutkan pengecekan Posko Mantap Praja serta arahan ketua tim didampingi Kapolres Sintang AKBP Sudarmin, SIK, MH kepda petugas Ops Mantap Praja di ruang PPKO Polres Sintang. (Alex/Hariyanto)

Berita Terkait

Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 
Program 100 Hari Asta Cita Presiden RI  Prabowo Subianto, Satresnarkoba Polres Tanjab Barat kembali Berantas Narkoba
Selama Oktober 2024, Satresnarkoba Polresta Cirebon ungkap 13 Kasus dan amankan 17 Tersangka
Polresta Cirebon gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024
Polresta Cirebon gelar Makan Siang Bergizi Gratis di SLB Negeri Cakrabuana
Sinergi Polresta Cirebon dan Pemkab Cirebon gelar Program Makan Siang Gratis di SDN 3 Cipanas
Miras Hasil KRYD dan Tipiring Polresta Cirebon, Kejaksaan dan Pengadilan Negeri Cirebon, Dimusnahkan
Polresta Cirebon bagikan Makanan Sehat Gratis kepada Masyarakat

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 20:24 WIB

Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 

Rabu, 6 November 2024 - 20:18 WIB

Program 100 Hari Asta Cita Presiden RI  Prabowo Subianto, Satresnarkoba Polres Tanjab Barat kembali Berantas Narkoba

Jumat, 1 November 2024 - 18:29 WIB

Selama Oktober 2024, Satresnarkoba Polresta Cirebon ungkap 13 Kasus dan amankan 17 Tersangka

Senin, 28 Oktober 2024 - 16:49 WIB

Polresta Cirebon gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024

Jumat, 25 Oktober 2024 - 08:49 WIB

Polresta Cirebon gelar Makan Siang Bergizi Gratis di SLB Negeri Cakrabuana

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB