Detik Kasus | Pengerjaan Jalan Dan Selokan Di Sutawinangun Diduga Asal-Asalan

Selasa, 20 Februari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

detikkasus.com | Provinsi Jabar – Kabupaten Cirebon, Masyarakat pengguna jalan di Desa Sutawinangun Kabupaten Cirebon Provinsi Jawa Barat (Jabar), merasa sangat kecewa dengan keadaan jalan disini, banyak masyarakat yang menilai pengerjaan jalan diduga asal- asalan.

Baca Juga:  Kapolda Jateng: Gerai Presisi diharapkan Mampu Membendung Laju Covid 19 di Jawa Tengah

Terbukti dalam pantauan detikkasus.com Selasa (20/02) dengan jelas memantau kondisi fisik jalan yang rusak padahal belum juga satu tahun proses pengerjaannya.

Keadaan ini di perparah dengan saluran drainase selokan yang kembali mudah rusak.

Baca Juga:  Membantu Warga yang Mengalami Kesusahan Bhabinkamtibmas Desa Temukus Lalukan Pendataan Pengungsi Gunung Agung

Menurut beberapa warga yang tidak mau disebutkan namanya mengatakan,” Pengerjaan saluran selokan belum juga satu minggu tapi sudah rusak, bahkan diduga asal-asalan proses pengerjaannya,”imbuhnya.

Diharapkan kepada Pemerintah Kabupaten Cirebon bersama instansi terkait untuk segera menyikapi hal ini sebab banyak warga dan pengguna jalan yang dirugikan dengan adanya hal ini bahkan tidak sedikit warga menyayangkan proses pengerjaan ini. ( prayoga )

Baca Juga:  Upayakan Cegah Peredaran Narkoba Sat Narkoba Polres Buleleng Lakukan Sosialisasi di Desa Sidetapa

Berita Terkait

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan
Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan
MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir
Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.
Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur
Listrik Hotel Rivoli Kualatungkal Padam saat Acara, Manajement Hotel: Kami berikan Kompensasi Potongan Harga
Adi Setijawan: Apresiasi Keputusan Pemkot Semarang Batalkan Kenaikan E-Restribusi di Pasar Burung Karimata
Dr. H. AM Juma’i SE., MM Ketua FKSB Angkat Bicara Terkait Kenaikan E Retribusi

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 10:54 WIB

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:32 WIB

MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB