DETIK KASUS OPERASI C3 TERJUNKAN BEBERAPA PERSONIL GABUNGAN POLSEK DI WILAYAH KABUPATEN SUKABUMI

 

Detikkasus.com | Operasi rutin Satuan Lalu lintas Polres kabupaten Sukabumi terkait Curanmor, Curas dan Curat atau dikenal C3 di wilayah Kabupaten Sukabumi tepatnya di jln Raya Siliwangi depan Monumen perjuangan Palagan Bojongkokosan kecamatan parungkuda pada sabtu,17/03.

Dari informasi yang dihimpun detikkasus Operasi rutin C3 ini menitik beratkan pada Curanmor dan lainya menurut Kompol H.Nusirwan., SPd.,MSi.,MH Selaku Penanggung jawab Operasi C3 kali ini.

Baca Juga:  Jalanan Kampung Kombut, di Rehab Satgas Yonif Raider 500/Sikatan

Tidak tanggung-tanggung Operasi C3 kali ini Operasi gabungan Enam polsek diantaranya POLSEK PARUNGKUDA, CIDAHU,CICURUG,PARAKANSALAK,BOJONGGENTENG dan KALAPANUNGGAL yang diterjunkan.

Baca Juga:  Rapat Kerja Unit Pencegahan dan Pemberantasan (UPP) Sapuh Bersih Pungutan Liar (Sebar Pungli) Kabupaten Mojokerto Tahun Anggaran 2018.

Dari pantauan detikkasus dilapangan beberapa pelanggar yang yang terjaring dalam aksi C3 kali ini empat pelanggar berhasil di amankan dalam di antaranya satu tilang dan tiga lainya tanda terima kendaraan R2 ungkap Kompol H.Nusirwan.,SPd.,MSi.,MH.

Baca Juga:  Upaya Polsek Sukasada Amankan Wilayah dengan Meningkatkan Patroli di Malam Hari

Harapanya dari Operasi C3 yang digelar kali ini mudah-mudahan operasi rutin C3 ini dapat menekan Curanmor,Curas dan Curat dan juga para pengendara agar membawa surat-surat kendaraanya intinya tertib Lalulintas tandas Kompol H.Nusirwan., SPd.,MSi.,MH.

Reporter : Asep (AS)
Edotor : M.Sha

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *