DETIK KASUS | KUNKER KE JAJARAN DANDIM 0716/DEMAK TEKANKAN HINDARI PELANGGRAN

Selasa, 30 Januari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Detikkasus.com| Kodam IV/Diponegoro-Kodim 0716/Demak, Komandan Kodim (Dandim) 0716/Demak bersama Ketua Persit KCK Cabang XXXVII Kodim 0716/Demak melakukan Kunjungan Kerja (Kunker) ke beberapa Komando Rayon Militer (Koramil) Jajaran Kodim 0716/Demak , Selasa (30/1/2018).
Dalam kunjungannya Dandim melaksanakan Silaturahmi dengan Unsur Forkopimcam dan Komponen Masyarakat di Wilayah masing-masing Koramil, Seperti Koramil 09/Karangtengah, Koramil 03/Wonosalam dan Koramil 04/Dempet.
Disamping Silahturahmi Dandim Dandim 0716/Demak Letkol Inf Abi Kusnianto menekankan tentang Sinergitas TNI dan POLRI juga Forkopimcam harus tetap terjaga, namun hal yang menjadi pokok utama yakni Netralitas TNI sebagai Aparat Teritorial.

Baca Juga:  SMAN 2 Juarai Turnamen Bola Volley "Duta Kapuas Cup" Kodim 1206/PSB 2023

Disampaikan kepada Danramil dalam menghadapi Pilkada Jawa Tengah yakni Pilgub untuk seluruh Personil TNI berprilaku Netral.
“Netralitas TNI di Pilkada ini yang akan saya selalu tekankan saat Kunker di Koramil jajaran Kodim lainya, tidak hanya di sini semua personil wajib Netral di dalam Tahun Politik ini maka dari itu saya berpesan dan Netralitas TNI tetap kita jaga dan siapa yang terpilih kita tetap mendukung , karena yang terpilih adalah yang terbaik, Politik Tentara adalah Politik Negara,maka dari itu kami berpesan Netralitas TNI adalah Harga Mati dan Fasilitas Tentara tidak boleh untuk Kampanye, baik sarana Spm atau Kbm yang berbau Tentara” Ungkap Abi Kusnianto.

Baca Juga:  Dandim 0314 Inhil bersama Boss Akui Berbagi Rasa Bersama Yayasan Pusako Pondok Bhakti Lansia

Dandim Abi juga menambahkan, kita harus mengetahui usia kita semakin tua harus berpikir yang dewasa bukan malah sebaliknya jangan sampai terjadi pelanggaran kita harus lebih dewasa dan selalu mendekatkan kepada Yang Maha Kuasa karena kita ini sebagai contoh di Masyarakat dan sebagai tolak ukur kehidupan di Masyarakat dan saya berpesan jangan bikin malu TNI,”pesan Dandim 0716 diakhir sambutannya.
Sementara Camat Wonosalam Dra Sri Utami di sela-sela Kunker Dandim dan Ketua Persit KCK Cabang XXXVII Kodim 0716/Demak mengatakan dengan adanya kegiatan Kunjungan Kerja Dandim 0716/Demak di wilayah Kecamatan Wonosalam diharapkan dapat mempererat hubungan tali Silaturahmi antara TNI, Polri dan Forkopimcam. (Jul)

Baca Juga:  Babinsa Kesilir Koramil 0824/23 Wuluhan Bersama Kepala Desa Kerjabakti di Rumah Bu Karsiyem Yang Roboh

Sumber:Pendim 0716/Demak.

Berita Terkait

Pelaksanaan Pembinaan Media Teritorial di Tingkat Kodim, Tim dari Pusterad Kunker ke Kodim 0419/Tanjab Barat
Kadispora dan Kadishub Didampingi Dandim 0808, Melepas Kontingen Karate Piala Panglima TNI dari Blitar
Percepat Penurunan Stunting oleh Pos Koramil Kepanjenkidul bersama LIBAS Kota Blitar
Memperingati HUT TNI ke-79 Kodim 0149 Tanjab Barat mengadakan Khitanan Massal dan Pengobatan Gratis
Danlanal Cirebon ikuti Sidang Pantukhir Daerah Panda Lantamal III Jakarta Penerimaan CABA dan CATA PK Gel 2 Tahun 2024
Wujud Peduli TNI AD kepada Rakyat, Kodim 0614/Kota Cirebon gelar Bakti Mandiri Masyarakat
Sambut HUT TNI AL ke-79, Lanal Cirebon laksanakan Upacara Ziarah Ke TMP Samudera Jalaksana Kuningan
Tingkatkan Motivasi Prajurit, Motivator Nasional Dr. Aqua Dwipayana Sampaikan Sharing Komunikasi di Lanal Cirebon

Berita Terkait

Jumat, 1 November 2024 - 18:38 WIB

Pelaksanaan Pembinaan Media Teritorial di Tingkat Kodim, Tim dari Pusterad Kunker ke Kodim 0419/Tanjab Barat

Rabu, 16 Oktober 2024 - 20:16 WIB

Kadispora dan Kadishub Didampingi Dandim 0808, Melepas Kontingen Karate Piala Panglima TNI dari Blitar

Selasa, 15 Oktober 2024 - 18:59 WIB

Percepat Penurunan Stunting oleh Pos Koramil Kepanjenkidul bersama LIBAS Kota Blitar

Minggu, 22 September 2024 - 18:57 WIB

Memperingati HUT TNI ke-79 Kodim 0149 Tanjab Barat mengadakan Khitanan Massal dan Pengobatan Gratis

Senin, 9 September 2024 - 19:03 WIB

Danlanal Cirebon ikuti Sidang Pantukhir Daerah Panda Lantamal III Jakarta Penerimaan CABA dan CATA PK Gel 2 Tahun 2024

Berita Terbaru