Detik Kasus – Kades Dan Perangkat Desa Tlogoagung Kecamatan Baureno Ikut Ambil Bagian Dalam Karnaval Desa.

Sabtu, 19 Agustus 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Indonesia, Propinsi Jawa Timur – Kabupaten Bojonegoro, detikkasus.com – Pesta Rakyat  karnaval dalam rangka peringati HUT ke-72 Kemerdekaan Republik Indonesia, di Desa Tlogoagung Kecamatan Baureno Kabupaten Bojonegoro. Sabtu (19/08/2017).

Acara yang melibatkan hampir seluruh warga Tlogoagung,  bahkan Kepala Desa beserta Perangkat Desa pun ikut serta dalam giat karnaval tersebut. Karnaval yang diberangkatkan pukul 13:00 WIB start dari halaman rumah Kades menempuh rute sekitar 3km mengelilingi desa dan finish di halaman Balai Desa Tlogoagung.

Baca Juga:  Piket Sat Narkoba Tidak Akan Lengah dalam Mengawasi Tahanan

Usai giat, spontanitas group Reog dari RT 16, unjuk kreatifitas secara teaterikal di  jalan samping Balai Desa, hingga menarik perhatian pengunjung untuk menyaksikan . Tidak ketinggalan Dewi Wulandari (Kades Tlogoagung) ikut menari disela-sela group reog tersebut. “Inilah warga kami yang antusias dan kreatif, ” kira-kira demikian yang dirasakan Dewi Wulandari (Kades Tlogoagung) saat dihampiri  tim Jejak Kasus.

Baca Juga:  Gara Gara Keseringan Bermain Saham, Karyawan BRI Sampang Dijebloskan ke Penjara, Reporter Detik Kasus Hernandi K S.Sos M.Si.

Sementara ditempat lain, Ghufron (sekdes Tlogoagung) mengatakan, “antusias warga Tlogoagung cukup tinggi dalam memeriahkan HUT Kemerdekaan RI ke-72 ini.” Tegasnya.
Nampak semangat warga dalam mengikuti lomba yang menampilkan berbagai kreatifitas. Bahkan group drum band dari SDN 1 dan SDN 2 Tlogoagung ikut memeriahkan karnaval tersebut.

Baca Juga:  Gelar Razia Cegah Pelanggaran di Jalanan

Harapannya,  dengan giat lomba karnaval ini masyarakat Tlogoagung lebih kreatif dan sportif dalam nuansa persatuan dan kesatuan, karena NKRI adalah harga mati. Merdeka!!. (Mam).

Berita Terkait

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa
Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah
POLU Melalui Membuka Klinik Terbesar Korea Selatan, Oracle Dermatology Korea Di Indonesia

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:38 WIB

Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Minggu, 17 November 2024 - 00:36 WIB

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Minggu, 17 November 2024 - 00:35 WIB

Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh

Berita Terbaru