DETIK KASUS | Awali program kerja, DPK apindo dengan Bakti Sosial di Panti Asuhan.

Kamis, 29 Maret 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Detikkasus.com | Provinsi Jawa Tengah-Kabupaten Demak, Kamis, 29 Maret 2018, Mengawali program kerja di tahun 2018 Dewan Pimpinan Apindo Kabupaten Demak berkolaborasi dengan organisasi HRD : IKAS HRN, PMSM Jateng, dan PT Morinaga Kino Indonesia mengadakan kegiatan bakti sosial.

Setelah rapat intern pengurus yang dihadiri oleh Ketua Apindo Demak MH. Ilyas, SH, MH, Ketua IKAS HRN Budiharjo, dan PT. Morinaga Kino Indonesia, PMSM Jateng Ariyani Zifora sepakat untuk sambangi salah satu Panti Asuhan Cacat Ganda di Semarang tepatnya di Panti Asuhan Cacat Ganda Al-Rifdah, Pedurungan, Semarang Timur, karena tempat tersebut layak untuk dikunjungi dengan jumlah 32 penyandang cacat ganda yang terdiri dari golongan bayi hingga dewasa.

Baca Juga:  Bersih Dusun Bangkok/ Magersari di Rumah Kades Eko Yanto AS, S. SPd Desa Klampisan Kecamatan Kandangan Kediri

Dalam sambutanya Mat Naim Anwar yang didaulat mewakili Ketua Apindo Kabupaten Demak saat kunjungan mengatakan bahwa sesama umat kita memang diwajidkan untuk saling membantu dan sebagian dari rizki kita adalah milik dari mereka semua, semoga dengan apa yang diberikan dapat bermanfaat bagi mereka. Sementara itu Aryani Zifora yang mewakili PT. Morinaga Kino Indonesia, IKAS HRN, PMSM Jateng menyampaikan bahwa kita sangat senang dapat berbagi dengan mereka dan kita senang melihat keceriaan serta kebahagian mereka, semoga semua pengurus dan anak anak diberikan kesehatan, kesabaran, kelancaran serta ketabahan.

Baca Juga:  Koramil 0824/15 Karya Bakti TNI Bersama Masyarakat Bersihkan Ds Bangsalsari Lapangan

Pengurus Panti Asuhan Nene dalam sambutannya mengucapkan banyak terima kasih atas kunjungan serta semua yang diberikan, pesan dari Pengurus Panti Asuhan bahwa kita harus bersyukur mereka diberikan istimewa dan kita diberikan kesempurnaan.
Seluruh pengurus sangat bahagia melihat betapa cerianya mereka hingga pada saat kunjungan ada salah satu anak penyandang cacat memberikan ucapan terima kasih dengan cara menyanyi bersama dengan semua para rombongan. (Jul)

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Baktiseraga Bersama Kepala Desa Laksanakan Pengecekan Kondisi Pengungsi Erupsi Gunung Agung

Berita Terkait

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan
Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan
MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir
Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.
Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur
Listrik Hotel Rivoli Kualatungkal Padam saat Acara, Manajement Hotel: Kami berikan Kompensasi Potongan Harga
Adi Setijawan: Apresiasi Keputusan Pemkot Semarang Batalkan Kenaikan E-Restribusi di Pasar Burung Karimata
Dr. H. AM Juma’i SE., MM Ketua FKSB Angkat Bicara Terkait Kenaikan E Retribusi

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 10:54 WIB

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:32 WIB

MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB