Dengan Mendatangi Rumah Warga, Kegiatan Rutin Bhabinkamtibmas

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Bhabinkamtibmas Desa Gerokgak Polsek Gerokgak Polres Buleleng Aiptu Ketut Wijanegara pada hari Senin, 17 Desember 2018, pukul 10.00 wita, mendatangi sekelompok warga.

Dalam Kegiatan Sambang tersebut Bhabinkamtibmas memberikan pesan agar warga dalam melakukan aktifitas sehari-hari selalu menjaga keselamatan diri maupun orang lain,sehingga tercipta kamtibmas yang kondusif.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Bulian bersama Babinsa serta Anggota Polsek Kubutambahan Wastor Umat Kristiani Laksanakan Kebaktian

Kegiatan sambang ini dilakukan juga agar bisa berdialog langsung dengan masyarakat dan tokoh masyarakat tentang Kamtibmas, serta mengajak untuk bersama-sama bersenergi dengan aparat dalam menjaga Kamtibmas.

Baca Juga:  Polisi Lalu Lintas Turun Kejalan Lakukan Pengaturan Amankan Murid Menyebrang

Kapolsek Gerokgak Kompol Made Widana, S. H, dihubungi terpisah mengatakan ” sesuai dengan tugas dari Bhabinkamtibmas maka kegiatan yang dilakukan rutin melaksanakan tugas sambang, untuk membangun komunikasi antara masyarakat, tokoh masyarakat dengan aparat Keamanan Dengan adanya komunikasi sehingga setiap permasalahan yang ada bisa dikomunikasikan/disampaikan untuk dicarikan solusi penyelesaiannya,” demikian penjelasan Kapolsek.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Penarukan Ajak Warga Binaan Sukseskan Pemilu 2019

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *