Demi Keadaan Aman dan Kondusif Pada Malam Takbiran Idul Adha 1441 H, Polres Ponorogo Adakan Patroli Gabungan

Jumat, 31 Juli 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PONOROGO I detikkasus.com – Untuk menjaga situasi wilayah tetap aman dan kondusif pada malam takbiran Perayaan Idul Adha 1441 H tahun 2020 ini, Polres Ponorogo Adakan Patroli Gabungan yang dipimpin langsung oleh Kapolres Ponorogo, Kamis (30/7/2020).

Patroli yang dipimpin oleh Kapolres Ponorogo dengan personil Gabungan Personel Polres Ponorogo dan Personel Kodim 0802 Ponorogo dengan menggunakan kendaraan Ranmor R2 Sat Sabhara Polres Ponorogo dan dan Ranmor R2 Kodim 0802 Ponorogo.

Kegiatan patroli bersama ini dalam rangka memelihara kondusifitas kamtibmas diwilayah Kabupaten Ponorogo sekaligus sebagai wujud sinergitas dan kekompakan diantara aparat keamanan didalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat malam takbiran.

Baca Juga:  Bentuk Silahturahmi Bhabinkamtibmas Sambangi Warga Binaan Ucapkan Selamat Berbahagia

Selain untuk menjaga Stabilitas Kamtibmas di Malam Idul Adha 1441H, Polres Ponorogo juga melarang masyarakat yang akan memlakukan Takbir Keliling. Dengan menekan Polsek Jajaran untuk Patroli Kewilayahan secara bersamaan untuk mengantisipasi masyarakat yang akan melakukan Takbir Keliling.

“Kami juga memerintahkan Polsek Jajaran untuk memonitor kegiatan masyarakat di wilayahnya sehingga nanti tidak ada masyarakat yang akan melakukan Takbir Keliling, dan sebelumnya kami juga memerintahkan Bhabhinkamtibmas untuk mensosialkan larangan ini kepada warganya,”Terangnya.

Baca Juga:  Komisi III DPR Setujui Listyo Sigit Prabowo Sebagai Kapolri

Kegiatan patroli gabungan TNI – Polri berangkat dari Mapolres Ponorogo dilanjutkan keliling di seputaran Kota dan melakukan pemantauan di tempat keramaian massa. “Dengan Patroli ini Kami berharap turunnya angka kriminalitas, tidak ada korban copet, jambret, begal, tidak trek-trekan atau balap liar, serta tidak ada yang sedang berpesta miras maupun narkoba,” imbuh Kapolres.

Patroli Gabungan Polres Ponorogo dengan Kodim 0802 Ponorogo melibatkan 150 Personil baik dari Polres, Kodim dan Polsek Jajaran.“Semoga dengan Upaya kita sinergitas TNI-Polri tidak ada kejadian menonjol baik malam takbiran maupun saat pagi hari Sholat Idhul Adha . Dimasa Pandemi Covid-19 seperti ini kita seyogyanya kita lebih mendekatkan diri kepada Tuhan Yang Maha Esa terlebih Hari Ini momentum bersamaan dengan Hari Raya Idul Adha 1441H berdoa agar kita selalu diberikan kesehatan, kekuatan serta semoga Pandemi ini segera berakhir,” pungkasnya.(Fadhil/Anang Sastro).

Baca Juga:  Sambangi Spbu Personil Polsek Sawan Ajak Konsumen Budaya Tertib

Berita Terkait

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa
Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah
POLU Melalui Membuka Klinik Terbesar Korea Selatan, Oracle Dermatology Korea Di Indonesia

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:38 WIB

Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Minggu, 17 November 2024 - 00:36 WIB

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Minggu, 17 November 2024 - 00:35 WIB

Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh

Berita Terbaru