Dari Hasil Visum, Jenazah di Kebun Tebu Jatiroto Itu Meninggal Karena Penyakit

Minggu, 5 November 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mabes Polri – Polda Jatim – Polres Lumajang: Detikkasus.com – Jenazah yang di temukan di tengah kebon tebu ternyata memang mempunyai riwayat sakit jantung, dari hasil visum yang dilakukan pihak kepolisian tidak di temukan tanda-tanda adanya kekerasan.

Dari hasil visum yang dilakukan oleh pihak Kepolisian terhadap jenazah Tawan (70), salah seorang penjual sabit keliling asal Dusun Wonoayu Klakah yang ditemukan tergeletak tak bernyawa ditengah kebun tebu milik Hadi Dusun Kotokan RW 9 RT 3 Desa Jatiroto Kecamatan Jatiroto Kabupaten Lumajang Jawa Timur, Minggu (05/11), tidak ditemukan tanda-tanda adanya kekerarasan.

Baca Juga:  DETIK KASUS | Polsek Mranggen Kerja Bakti Penanggulangan Banjir dan Memberikan Zakat Profesi di Desa Sumberejo

Dikatakan oleh Kasat Reskrim Polres Lumajang, AKP Roy A. Prawirosastro, korban meninggal disebabkan oleh penyakit yang dideritanya.

Baca Juga:  Detik Kasus | Satgas Raider 500/Sikatan Sweeping Miras di Perbatasan Indonesia - Papua Nugini.

“Tidak ditemukan tanda-tanda kekerasan, hasil visumnya korban meninggal karena penyakit yang dideritanya,” kata dia Minggu petang (5/11/2017).

Hal tersebut sepadan dengan informasi yang diterima oleh media ini jika korban memiliki tekanan darah tinggi dalam waktu lama.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Celukan Bawang Himbau Warga Untuk Jaga Kebersihan

Sebelumnya, jenazah Tawan ditemukan pertama kali oleh Muhamad, warga setempat yang saat itu sedang mencari rumput kemudian dilaporkan hingga ke pihak Kepolisian sektor setempat.

Kasat Reskrim Polres Lumajang AKP Roy Aquary Prawirosastro. (RN/RH).

Berita Terkait

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024
Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang
Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro
APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas
Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga
Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Memajukan Atlet Tinju Jawa Tengah Atlet Tinju Jawa Tengah
Penanggung Jawab Pengembang Perumahan Grand Abinaya Tembalang Kota Semarang Menghilang, Konsumen Resah
MediaJejak Kasus Group Jalin Silaturahmi dengan Pendam IV Diponegoro untuk Tingkatkan Kemitraan

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 07:26 WIB

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024

Selasa, 26 November 2024 - 06:18 WIB

Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang

Minggu, 24 November 2024 - 23:01 WIB

Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro

Sabtu, 23 November 2024 - 16:20 WIB

APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas

Sabtu, 23 November 2024 - 13:38 WIB

Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB