Danrem 082/CPYJ Sambangi Kantor KPU Kota/Kabupaten Mojokerto

Selasa, 29 Mei 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Mojokerto,- Menjelang pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak di Jawa Timur, Komandan Korem (Danrem) 082/CPYJ, Kolonel Arm Budi Suwanto, S. Sos, memastikan kesiapan seluruh pihak terkait guna terwujudnya kondusifitas selama berlangsungnya pemilihan itu.

Seperti yang dilakukan oleh orang nomor satu di tubuh Makorem 082/CPYJ kali ini, bersama beberapa personelnya, dirinya menyempatkan diri untuk mengunjungi Kantor Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kota Mojokerto, Senin, 28 Mei 2018 siang. Tak hanya itu, kunjungan tersebut, langsung mendapat sambutan positif dari Ketua KPUD Mojokerto, Saiful Amin.

Baca Juga:  Kadis DPMT TBB Ingatkan Peraturan Mentri Dalam Negri No.85 TH 2015 Keseluruh Kepala Tiyuh.

Dikatakan Kolonel Budi, selain memastikan kesiapan pihak KPU setempat, kunjungan yang dilakukannya tersebut, juga bertujuan untuk memperkuat sinergitas dan silahturahmi menjelang pelaksanaan pemilihan kepala daerah yang rencananya akan berlangsung pada bulan Juni mendatang.

Baca Juga:  Ahirussanah Santri Ponpes Al-Maghfiroh Dihadiri DPK Lira Jetis

“Kami tetap menjaga Netralitas TNI dalam Pilkada, namun tetap akan mendukung penuh langkah KPU dalam mensukseskan pelaksanaan pemilihan Kepala Daerah mendatang, sehingga harapannya dapat berjalan lancar tanpa ada kericuhan”, ujarnya.

Baca Juga:  Kilas Balik 9 Hari KPK Giat Penyidikan di Kabupaten Mojokerto

Tak sampai disitu saja, kunjungan itu juga berlanjut ke KPUD Kabupaten Mojokerto. Dengan disambut langsung oleh Ayuhanafiq, S. Sos, (Komisioner KPUD), dirinya juga menyampaikan hal yang sama, terutama mendukung suksesnya Pemilukada serentak yang akan berlangsung pada bulan depan. (Penrem 082/CPYJ).

Authentifikasi :

Kapenrem 082/CPYJ, Mayor Caj (K) Candra Yuniarti, S.S

Berita Terkait

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan
Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan
MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir
Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.
Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur
Listrik Hotel Rivoli Kualatungkal Padam saat Acara, Manajement Hotel: Kami berikan Kompensasi Potongan Harga
Adi Setijawan: Apresiasi Keputusan Pemkot Semarang Batalkan Kenaikan E-Restribusi di Pasar Burung Karimata
Dr. H. AM Juma’i SE., MM Ketua FKSB Angkat Bicara Terkait Kenaikan E Retribusi
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 10:54 WIB

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:32 WIB

MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB