Danrem 081/DSJ : Ikuti Prosedur dan Aturan, Serta Pegang Teguh Netralitas TNI.

Selasa, 16 April 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PACITAN I detikkasus.com – Kodim 0801/Pacitan dalam mengamankan pelaksanaan Pemilu 2019, menerima pasukan BKO dari Yonif 511/DY, Yonif Para Raider 501, TNI-AU dan TNI AL.

Terkait keberadaan pasukan BKO itu, Danrem 081/DSJ Kolonel Inf Masduki, S.E., M.Si. memberikan arahannya di Makodim 0801/Pacitan, Jl. Letjen R. Suprapto No. 42, Kab. Pacitan, Jawa Timur, Selasa (16/4/19).

Baca Juga:  Kegiatan Bongkar Muat di Pelabuhan Celukanbawang di Lakukan Patroli Siang

Mengawali arhaannya, Danrem mengatakan bahwa, tugas yang akan mereka laksanakan merupakan suatu kehormatan untuk mensukseskan Pileg dan Pilpres 2019. “Dalam hal ini untuk mengamankan wilayah Pacitan yang termasuk jajaran Korem 081/DSJ,” ujarnya.

Ia menjelaskan terkait tugas pengamanan dalam Pemilu nantinya. Menurutnya tugas TNI untuk membantu Polri, Kodim 0801/Pacitan membantu Polres. “Jadi tugas kalian nanti di Pacitan ini di bawah kendali dari Kapolres Pacitan,” kata Kolonel Inf Masduki.

Baca Juga:  Sukseskan Pemilu 2019, Danrem 081/DSJ Tatap Muka Dengan Forkopimda, KPU dan Bawaslu Kab. Pacitan

“Untuk itu, saya minta selama bertugas dapat dilaksanakan dengan sebaik-baiknya dan bertanggung jawab terhadap tugasnya masing-masing,” sambungnya.

Baca Juga:  KEPALA SEKOLAH SMPN 3PANAIHILIR DESA SEITAWAR DI DUGA PALSUKAN LAPORAN (BOS)SELAMA DUA TAHUN

Ia juga menegaskan kepada para prajurit BKO itu, untuk senantiasa mengikuti prosedur dan aturan yang berlaku, serta tetap memegang teguh Netralitas TNI.

Terakhir dalam arahannya, Kolonel Inf Masduki berpesan agar selama melaksanakan tugas pemgamanan, mereka dapat menjaga estetika dan menjadi panutan bagi masyarakat. (Ar/Anang Sastro).

Berita Terkait

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.
Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh
Pamat-Wil OMP Seulawah 2024, Bersama Kapolres Lhokseumawe, Tinjau Pengamanan Di Sejumlah TPS
Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang
Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.
Dandim 0104/Aceh Timur Tinjau Langsung TPS Pil-Kada 2024 : Pastikan Keamanan Dan Kelancaran Proses Pil-Kada
Di Desa Jayanti, Ada Salah Satu Team Pas-Lon, Diduga Bagikan Surat Undangan Nyoblos C 6
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 21:30 WIB

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah

Rabu, 27 November 2024 - 21:28 WIB

Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.

Rabu, 27 November 2024 - 21:26 WIB

Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh

Rabu, 27 November 2024 - 21:23 WIB

Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang

Rabu, 27 November 2024 - 21:20 WIB

Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB